Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Matius 27:56

TB ©

Di antara mereka terdapat Maria Magdalena, dan Maria ibu Yakobus dan Yusuf, dan ibu anak-anak Zebedeus.

AYT

Di antara mereka, ada Maria Magdalena, Maria ibu Yakobus dan Yusuf, serta ibu dari anak-anak Zebedeus.

TL ©

di antaranya juga Maryam Magdalena, dan Maryam ibu Yakub dan Yosis, dan ibu anak-anak Zabdi.

BIS ©

Di antaranya ialah Maria Magdalena, Maria ibu Yakobus dan Yusuf, dan ibu anak-anak Zebedeus.

TSI

Di antara mereka terdapat ibu Yakobus dan Yohanes, Maria yang berasal dari kampung Magdala, dan Maria yang lain, yaitu ibu Yakobus dan Yoses, adik-adik Yesus.

MILT

Di antara mereka ada Maria Magdalena, dan Maria ibu Yakobus dan Yoses, dan ibu anak-anak Zebedeus.

Shellabear 2011

Di antara mereka terdapat Maryam dari Magdala, Maryam ibu Yakub dan Yusuf, dan ibu dari anak-anak Zabdi.

AVB

Antara mereka ialah Maria Magdalena dan Maria ibu kepada Yakobus dan Yusuf serta ibu kepada anak-anak Zebedeus.


TB ITL ©

Di
<1722>
antara mereka terdapat Maria
<3137>
Magdalena
<3094>
, dan
<2532>
Maria
<3137>
ibu
<3384>
Yakobus
<2385>
dan
<2532>
Yusuf
<2501>
, dan
<2532>
ibu
<3384>
anak-anak
<5207>
Zebedeus
<2199>
. [
<3739>

<1510>
]
TL ITL ©

di
<1722>
antaranya
<3739>
juga Maryam
<3137>
Magdalena
<3094>
, dan
<2532>
Maryam
<3137>
ibu
<3384>
Yakub
<2385>
dan
<2532>
Yosis
<2501>
, dan
<2532>
ibu
<3384>
anak-anak
<5207>
Zabdi
<2199>
.
AYT ITL
Di antara
<1722>
mereka ada
<1510>
Maria
<3137>
Magdalena
<3094>
, Maria
<3137>
ibu
<3384>
Yakobus
<2385>
dan
<2532>
Yusuf
<2501>
, serta
<2532>
ibu
<3384>
dari anak-anak
<5207>
Zebedeus
<2199>
. [
<3739>

<2532>
]
AVB ITL
Antara mereka ialah
<1510>
Maria
<3137>
Magdalena
<3094>
dan
<2532>
Maria
<3137>
ibu
<3384>
kepada
<3588>
Yakobus
<2385>
dan
<2532>
Yusuf
<2501>
serta
<2532>
ibu
<3384>
kepada
<3588>
anak-anak
<5207>
Zebedeus
<2199>
. [
<1722>

<3739>
]

TB+TSK (1974) ©

Di antara mereka terdapat Maria Magdalena, dan Maria ibu Yakobus dan Yusuf, dan ibu anak-anak Zebedeus.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=40&chapter=27&verse=56
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)