Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yesaya 39:6

TB ©

Sesungguhnya, suatu masa akan datang, bahwa segala yang ada dalam istanamu dan yang disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan diangkut ke Babel. Tidak ada barang yang akan ditinggalkan, demikianlah firman TUHAN.

AYT

‘Sesungguhnya, akan datang waktunya ketika semua yang ada di dalam rumahmu dan semua yang telah disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan dibawa ke Babel, tidak akan ada yang ditinggalkan,’ firman TUHAN.

TL ©

Bahwasanya hari akan datang kelak apabila segala sesuatu di dalam istanamu dan segala sesuatu yang telah ditaruh oleh nenek moyangmu di dalam khazanah sampai kepada hari ini, ia itu akan dibawa ke Babil, suatupun tiada akan tinggal, demikianlah firman Tuhan.

BIS ©

'Akan tiba saatnya segala kekayaan di dalam istanamu, dan yang telah dikumpulkan leluhurmu sampai hari ini, diangkut ke Babel. Tidak ada yang akan tertinggal.

MILT

Lihatlah, saatnya akan tiba, semua yang ada di dalam istanamu, bahkan semua harta milik leluhurmu sampai hari ini, akan dibawa ke Babilon, tidak ada satu pun yang tertinggal!" TUHAN YAHWEH 03068 berfirman.

Shellabear 2011

Sesungguhnya, akan datang harinya ketika segala sesuatu yang ada dalam istanamu dan yang disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan diangkut ke Babel. Tidak ada barang yang akan ditinggalkan, demikianlah firman ALLAH.

AVB

‘Sesungguhnya, akan datang harinya apabila segala sesuatu yang ada dalam istanamu dan yang disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan diangkut ke Babel. Tidak ada barang yang akan ditinggalkan,’ demikianlah firman TUHAN.


TB ITL ©

Sesungguhnya
<02009>
, suatu masa
<03117>
akan datang
<0935>
, bahwa segala
<03605>
yang
<0834>
ada dalam istanamu
<01004>
dan yang
<0834>
disimpan
<0686>
oleh nenek moyangmu
<01>
sampai
<05704>
hari
<03117>
ini
<02088>
akan diangkut
<05375>
ke Babel
<0894>
. Tidak ada
<03808>
barang
<01697>
yang akan ditinggalkan
<03498>
, demikianlah firman
<0559>
TUHAN
<03068>
.
TL ITL ©

Bahwasanya
<02009>
hari
<03117>
akan datang
<0935>
kelak apabila
<05375>
segala sesuatu
<03605>
di dalam istanamu
<01004>
dan segala sesuatu yang
<0834>
telah
<0834>
ditaruh
<0686>
oleh nenek moyangmu
<01>
di dalam khazanah sampai
<05704>
kepada hari
<03117>
ini
<02088>
, ia itu akan dibawa ke Babil
<0894>
, suatupun
<01697>
tiada
<03808>
akan tinggal
<03498>
, demikianlah firman
<0559>
Tuhan
<03068>
.
AYT ITL
‘Sesungguhnya
<02009>
, akan datang
<0935>
waktunya
<03117>
ketika semua
<03605>
yang
<0834>
ada di dalam rumahmu
<01004>
dan semua yang
<0834>
telah disimpan
<0686>
oleh nenek moyangmu
<01>
sampai
<05704>
hari
<03117>
ini
<02088>
akan dibawa
<05375>
ke Babel
<0894>
, tidak akan ada
<03808>
yang ditinggalkan
<03498>
,’ firman
<0559>
TUHAN
<03068>
. [
<01697>
]
AVB ITL
‘Sesungguhnya
<02009>
, akan datang
<0935>
harinya
<03117>
apabila segala
<03605>
sesuatu yang
<0834>
ada dalam istanamu
<01004>
dan yang
<0834>
disimpan
<0686>
oleh nenek moyangmu
<01>
sampai
<05704>
hari
<03117>
ini
<02088>
akan diangkut
<05375>
ke Babel
<0894>
. Tidak ada
<03808>
barang
<01697>
yang akan ditinggalkan
<03498>
,’ demikianlah firman
<0559>
TUHAN
<03068>
.
HEBREW
hwhy
<03068>
rma
<0559>
rbd
<01697>
rtwy
<03498>
al
<03808>
lbb
<0894>
hzh
<02088>
Mwyh
<03117>
de
<05704>
Kytba
<01>
wrua
<0686>
rsaw
<0834>
Ktybb
<01004>
rsa
<0834>
lk
<03605>
avnw
<05375>
Myab
<0935>
Mymy
<03117>
hnh (39:6)
<02009>

TB ©

Sesungguhnya, suatu masa akan datang, bahwa segala yang ada dalam istanamu dan yang disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan diangkut ke Babel. Tidak ada barang yang akan ditinggalkan, demikianlah firman TUHAN.

TB+TSK (1974) ©

Sesungguhnya, suatu masa akan datang, bahwa segala yang ada dalam istanamu dan yang disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan diangkut ke Babel. Tidak ada barang yang akan ditinggalkan, demikianlah firman TUHAN.

Catatan Full Life

Yes 39:6 

Nas : Yes 39:6

Ketika tentara Babel menaklukkan Yerusalem, mereka akan mengangkut penduduk dan hartanya ke negeri mereka sendiri (bd. Yes 14:3-4). Pada hakikatnya, penyebab pembuangan ke Babel bukanlah kebodohan Hizkia ketika menunjukkan harta bait Allah, tetapi dosa-dosa umat itu dan khususnya putra Hizkia, Manasye (bd. pasal 2Raj 21:1-26). Setelah kematian Hizkia bangsa itu membangun kembali pusat-pusat penyembahan berhala (lih. 2Taw 33:11; 36:18, untuk penggenapan nubuat ini).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=23&chapter=39&verse=6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)