Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Amsal 16:13

TB ©

Bibir yang benar dikenan raja, dan orang yang berbicara jujur dikasihi-Nya.

AYT

Bibir yang benar adalah kesukaan raja, dan dia mengasihi orang yang mengatakan kejujuran.

TL ©

Bahwa lidah yang benar itulah kesukaan raja, dan dikasihinya akan orang yang mengatakan perkara yang betul-betul.

BIS ©

Keterangan yang benar menyenangkan penguasa, ia mengasihi orang yang berbicara dengan jujur.

TSI

Perkataan yang benar menyenangkan hati raja. Dia mengasihi orang yang berkata jujur.

MILT

Bibir yang benar adalah kesukaan raja dan dia mencintai orang yang berbicara dengan tulus.

Shellabear 2011

Bibir yang berkata benar adalah kesukaan raja, ia mengasihi orang yang berkata jujur.

AVB

Bibir yang berkata benar adalah kesukaan raja, dia mengasihi orang yang jujur perkataannya.


TB ITL ©

Bibir
<08193>
yang benar
<06664>
dikenan
<07522>
raja
<04428>
, dan orang yang berbicara
<01696>
jujur
<03477>
dikasihi-Nya
<0157>
.
TL ITL ©

Bahwa lidah
<08193>
yang benar
<06664>
itulah kesukaan
<07522>
raja
<04428>
, dan dikasihinya
<0157>
akan orang yang mengatakan
<01696>
perkara yang betul-betul
<03477>
.
AYT ITL
Bibir
<08193>
yang benar
<06664>
adalah kesukaan
<07522>
raja
<04428>
, dan dia mengasihi
<0157>
orang yang mengatakan
<01696>
kejujuran
<03477>
.
AVB ITL
Bibir
<08193>
yang berkata benar
<06664>
adalah kesukaan
<07522>
raja
<04428>
, dia mengasihi
<0157>
orang yang jujur
<03477>
perkataannya
<01696>
.
HEBREW
bhay
<0157>
Myrsy
<03477>
rbdw
<01696>
qdu
<06664>
ytpv
<08193>
Myklm
<04428>
Nwur (16:13)
<07522>

TB+TSK (1974) ©

Bibir yang benar dikenan raja, dan orang yang berbicara jujur dikasihi-Nya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=20&chapter=16&verse=13
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)