Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Mazmur 69:6

TB ©

(69-7) Janganlah mendapat malu oleh karena aku orang-orang yang menantikan Engkau, ya Tuhan, ALLAH semesta alam! Janganlah kena noda oleh karena aku orang-orang yang mencari Engkau, ya Allah Israel!

AYT

(69-7) Jangan kiranya orang-orang yang menanti-nantikan Engkau dipermalukan oleh karena aku, ya Tuhan, ALLAH semesta alam! Jangan kiranya orang-orang yang mencari Engkau dihina oleh karena aku, ya Allah Israel!

TL ©

(69-7) Janganlah kiranya Engkau biarkan orang yang menantikan Dikau itu mendapat malu oleh karena aku, ya Hua! ya Tuhan serwa sekalian alam! janganlah kiranya orang yang mencahari Engkau itu kena aib oleh karena aku, ya Allah orang Israel!

BIS ©

(69-7) Jangan biarkan aku mendatangkan malu atas orang-orang yang berharap kepada-Mu, ya TUHAN, Allah Yang Mahakuasa. Jangan biarkan aku mendatangkan nista atas orang-orang yang menyembah Engkau, ya Allah Israel!

MILT

(69-7) Ya, Tuhan 0136 ALLAH YAHWEH 03069 semesta alam Tsebaot 06635, jangan biarkan orang yang menanti Engkau dipermalukan karena aku, jangan biarkan orang yang mencari Engkau dipermalukan karena aku, ya, Allah Elohim 0430 Israel.

Shellabear 2011

(69-7) Janganlah orang-orang yang menanti-nantikan Engkau mendapat malu karena aku, ya ALLAH, TUHAN semesta alam! Janganlah orang-orang yang mencari Engkau kena aib karena aku, ya Tuhan yang disembah bani Israil!

AVB

Jangan biarkan orang yang menanti-Mu menanggung malu keranaku, Ya Tuhan, ALLAH alam semesta; jangan biarkan mereka yang mencari-Mu menjadi kelam-kabut keranaku, Ya Allah Israel.


TB ITL ©

(#69-#7) Janganlah
<0408>
mendapat malu
<0954>
oleh karena aku orang-orang yang menantikan
<06960>
Engkau, ya Tuhan
<0136>
, ALLAH
<03069>
semesta alam
<06635>
! Janganlah
<0408>
kena noda
<03637>
oleh karena aku orang-orang yang mencari
<01245>
Engkau, ya Allah
<0430>
Israel
<03478>
!
TL ITL ©

(69-7) Janganlah
<0408>
kiranya Engkau biarkan
<0954>
orang yang menantikan
<06960>
Dikau itu mendapat malu oleh karena aku, ya Hua
<0136>
! ya Tuhan
<03069>
serwa sekalian alam
<06635>
! janganlah
<0408>
kiranya orang yang mencahari
<01245>
Engkau itu kena aib
<03637>
oleh karena aku, ya Allah
<0430>
orang Israel
<03478>
!
AYT ITL
Jangan
<0408>
kiranya orang-orang yang menanti-nantikan
<06960>
Engkau dipermalukan
<0954>
oleh karena aku, ya Tuhan
<0136>
, ALLAH
<03069>
semesta alam
<06635>
! Jangan
<0408>
kiranya orang-orang yang mencari
<01245>
Engkau dihina
<03637>
oleh karena aku, ya Allah
<0430>
Israel
<03478>
! [
<00>

<00>
]
AVB ITL
Jangan
<0408>
biarkan orang yang menanti-Mu
<06960>
menanggung malu
<0954>
keranaku, Ya Tuhan
<0136>
, ALLAH
<03069>
alam semesta
<06635>
; jangan
<0408>
biarkan mereka yang mencari-Mu
<01245>
menjadi kelam-kabut
<03637>
keranaku, Ya Allah
<0430>
Israel
<03478>
. [
<00>

<00>
]
HEBREW
larvy
<03478>
yhla
<0430>
Kysqbm
<01245>
yb
<0>
wmlky
<03637>
la
<0408>
twabu
<06635>
hwhy
<03069>
ynda
<0136>
Kywq
<06960>
yb
<0>
wsby
<0954>
la
<0408>
(69:6)
<69:7>

TB ©

(69-7) Janganlah mendapat malu oleh karena aku orang-orang yang menantikan Engkau, ya Tuhan, ALLAH semesta alam! Janganlah kena noda oleh karena aku orang-orang yang mencari Engkau, ya Allah Israel!

TB+TSK (1974) ©

(69-7) Janganlah mendapat malu oleh karena aku orang-orang yang menantikan Engkau, ya Tuhan, ALLAH semesta alam! Janganlah kena noda oleh karena aku orang-orang yang mencari Engkau, ya Allah Israel!

Catatan Full Life

Mzm 69:1-36 

Nas : Mazm 69:2-37

Mazmur ini, bersama dengan Mazmur Mazm 22:1-32, adalah mazmur yang paling banyak dikutip dalam PB. Kutipan-kutipan itu adalah sbb:

ayat Mazm 69:5 -- Yoh 15:25;

ayat Mazm 69:10 -- Yoh 2:17; Rom 15:3;

ayat Mazm 69:23-24 -- Rom 11:9-10;

ayat Mazm 69:26 -- Kis 1:20.

  1. 1) Penggubah melukiskan seorang dalam keadaan putus asa, sangat menderita dalam segala hal mungkin karena kesetiaannya kepada Allah dan jalan-jalan-Nya yang benar (ayat Mazm 69:8-13). Ia ingin menyembah Allah sebagaimana diperintahkan oleh Dia (ayat Mazm 69:10-13). Tradisi menyebutkan Daud sebagai penggubahnya (lih. ayat Mazm 69:1), tetapi mungkin juga digubah oleh Hizkia (bd. 2Raj 18:1-20:21; 2Taw 29:1-32:33), Yeremia (bd. Yer 11:19; 12:1) atau seorang Yahudi yang tidak dikenal yang ingin membangun kembali bait Allah setelah pembuangan (bd. ayat Mazm 69:10).
  2. 2) Beberapa bagian mazmur ini melambangkan penderitaan Yesus; akan tetapi, pengakuan dalam ayat Mazm 69:6, dan kutukan-kutukan dari ayat Mazm 69:23-29, tidak dapat dikenakan pada Kristus.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=19&chapter=69&verse=6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)