Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Mazmur 68:31

TB ©

(68-32) Dari Mesir orang membawa barang-barang tembaga, Etiopia bersegera mengulurkan tangannya kepada Allah.

AYT

(68-32) Para duta akan datang dari Mesir, Etiopia akan berlari cepat-cepat mengulurkan tangan kepada Allah.

TL ©

(68-32) Maka utusan raja-raja akan datang dari Mesir, dan orang isi negeri Habsyi bersegera akan menadahkan tangannya kepada Allah.

BIS ©

(68-32) Pembesar-pembesar Mesir datang membawa tembaga; orang Sudan bergegas-gegas membawa upeti kepada Allah.

MILT

(68-32) Para bangsawan datang dari Mesir, Etiopia akan mengulurkan tangannya kepada Allah Elohim 0430.

Shellabear 2011

(68-32) Para duta akan datang dari Mesir, dan dengan segera Etiopia akan menadahkan tangannya kepada Allah.

AVB

Para utusan akan dihantar dari Mesir; Kush akan segera menghulur tangan kepada Allah.


TB ITL ©

(#68-#32) Dari
<04480>
Mesir
<04714>
orang
<02831>
membawa
<0857>
barang-barang tembaga, Etiopia
<03568>
bersegera mengulurkan
<07323>
tangannya
<03027>
kepada Allah
<0430>
.
TL ITL ©

(68-32) Maka utusan raja-raja akan datang dari
<04480>
Mesir
<04714>
, dan orang
<03568>
isi negeri Habsyi
<02831>
bersegera
<07323>
akan menadahkan tangannya
<03027>
kepada Allah
<0430>
.
AYT ITL
Para duta
<02831>
akan datang
<0857>
dari
<04480>
Mesir
<04714>
, Etiopia
<03568>
akan berlari
<07323>
cepat-cepat mengulurkan tangan
<03027>
kepada Allah
<0430>
.
AVB ITL
Para utusan
<02831>
akan dihantar
<0857>
dari
<04480>
Mesir
<04714>
; Kush
<03568>
akan segera menghulur
<07323>
tangan
<03027>
kepada Allah
<0430>
.
HEBREW
Myhlal
<0430>
wydy
<03027>
Uyrt
<07323>
swk
<03568>
Myrum
<04714>
ynm
<04480>
Mynmsx
<02831>
wytay
<0857>
(68:31)
<68:32>

TB ©

(68-32) Dari Mesir orang membawa barang-barang tembaga, Etiopia bersegera mengulurkan tangannya kepada Allah.

TB+TSK (1974) ©

(68-32) Dari Mesir orang membawa barang-barang tembaga, Etiopia bersegera mengulurkan tangannya kepada Allah.

Catatan Full Life

Mzm 68:1-35 

Nas : Mazm 68:2-36

Mazmur ini, yang merayakan pemerintahan dan pemeliharaan Allah atas umat-Nya Israel dan kemenangan-Nya dari semua musuh-Nya, mungkin melambangkan

  1. (1) pembinasaan kejahatan dan si jahat pada akhir zaman oleh Kristus, dan
  2. (2) kemenangan semua orang percaya di dalam Kristus ketika mereka bersukacita untuk kekal di hadapan Allah (pasal Wahy 19:1-21:27).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=19&chapter=68&verse=31
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)