Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Mazmur 103:14

TB ©

Sebab Dia sendiri tahu apa kita, Dia ingat, bahwa kita ini debu.

AYT

Sebab, Dia tahu penciptaan kita; Dia ingat bahwa kita adalah debu.

TL ©

Karena diketahuinya akan kita apa macam perbuatan, dan teringatlah Ia akan keadaan kita abu jua.

BIS ©

Sebab TUHAN tahu kita terbuat dari apa, Ia ingat kita ini hanya debu.

MILT

Sebab Dia mengetahui rupa kita, yang diingat bahwa kita adalah debu.

Shellabear 2011

karena Ia tahu bagaimana kita dibentuk, Ia ingat bahwa kita ini hanya debu.

AVB

kerana Dia tahu bagaimana kita dibentuk, Dia ingat bahawa kita ialah debu.


TB ITL ©

Sebab
<03588>
Dia sendiri
<01931>
tahu
<03045>
apa kita, Dia ingat
<02142>
, bahwa
<03588>
kita
<0587>
ini debu
<06083>
. [
<03336>
]
TL ITL ©

Karena
<03588>
diketahuinya
<03045>
akan kita apa macam
<03336>
perbuatan, dan teringatlah
<02142>
Ia akan keadaan
<03588>
kita
<0587>
abu
<06083>
jua
<0587>
.
AYT ITL
Sebab
<03588>
, Dia
<01931>
tahu
<03045>
penciptaan
<03336>
kita; Dia ingat
<02142>
bahwa
<03588>
kita
<0587>
adalah debu
<06083>
.
AVB ITL
kerana
<03588>
Dia
<01931>
tahu
<03045>
bagaimana kita dibentuk
<03336>
, Dia ingat
<02142>
bahawa
<03588>
kita
<0587>
ialah debu
<06083>
.
HEBREW
wnxna
<0587>
rpe
<06083>
yk
<03588>
rwkz
<02142>
wnruy
<03336>
edy
<03045>
awh
<01931>
yk (103:14)
<03588>

TB ©

Sebab Dia sendiri tahu apa kita, Dia ingat, bahwa kita ini debu.

TB+TSK (1974) ©

Sebab Dia sendiri tahu apa kita, Dia ingat, bahwa kita ini debu.

Catatan Full Life

Mzm 103:3-16 

Nas : Mazm 103:3-16

Kejatuhan Adam ke dalam dosa mengakibatkan umat manusia mengalami dosa, penyakit, dan kematian secara universal. Sebagai bandingannya, pemazmur mendaftarkan berkat-berkat Allah bagi umat-Nya: pengampunan dosa, kesembuhan dari penyakit, dan karunia-karunia penebusan dan hidup kekal. Pengampunan adalah karunia pertama dan paling penting yang dapat kita terima dari Allah. Melalui pengampunan itu kita dipulihkan kepada Allah dan ditebus dari kebinasaan (ayat Mazm 103:4). Penyembuhan penyakit yang datang karena dosa dan Iblis juga merupakan bagian dari keselamatan yang dipersiapkan Allah bagi umat-Nya

(lihat cat. --> Yak 5:15;

lihat cat. --> Yak 5:16;

[atau ref. Yak 5:15-16]

lihat art. PENYEMBUHAN ILAHI).

Mzm 103:14 

Nas : Mazm 103:14

(versi Inggris NIV -- bagaimana kita terbentuk). Allah menunjukkan belas kasihan akan anak-anak-Nya karena Ia mengetahui kekurangan dan kelemahan mereka. Bahkan pengikut-Nya yang terbaik juga memerlukan belas kasihan Allah. Sebagaimana seorang bapa sangat sayang anak-anaknya ketika mereka gagal, menderita atau disiksa, demikian pula Bapa Sorgawi menderita apabila umat-Nya menderita. Di tengah-tengah kesulitan, kegagalan, dan pergumulan, janganlah kita berpikir bahwa Allah menjauhkan diri atau tidak perduli; sebaliknya, kita harus ingat bahwa mata-Nya memandang kita dengan belas kasihan, dan Dia akan menolong kita sesuai dengan kebutuhan kita (bd. Luk 7:12-13).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=19&chapter=103&verse=14
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)