Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ayub 5:18

TB ©

Karena Dialah yang melukai, tetapi juga yang membebat; Dia yang memukuli, tetapi yang tangan-Nya menyembuhkan pula.

AYT

Sebab, Dia melukai, tetapi Dia juga membalut; Dia meremukkan, tetapi tangan-Nya menyembuhkan.

TL ©

karena Ia melukakan dan Iapun membebat, Ia menyesah dan tangan-Nyapun menyembuhkan pula.

BIS ©

Sebab Allah yang menyakiti, Ia pula yang mengobati. Dan tangan-Nya yang memukuli, juga memulihkan kembali.

MILT

Sebab Dia yang melukai dan Dia juga yang membalut. Dia yang memukul dan tangan-Nya yang menyembuhkan.

Shellabear 2011

Ia melukai, tetapi juga membalut. Ia meremukkan, tetapi tangan-Nya juga menyembuhkan.

AVB

Dia melukai, tetapi juga membalut. Dia meremukkan, tetapi tangan-Nya juga menyembuhkan.


TB ITL ©

Karena
<03588>
Dialah
<01931>
yang melukai
<03510>
, tetapi juga yang membebat
<02280>
; Dia yang memukuli
<04272>
, tetapi yang tangan-Nya
<03027>
menyembuhkan
<07495>
pula.
TL ITL ©

karena
<03588>
Ia
<01931>
melukakan
<03510>
dan Iapun membebat
<02280>
, Ia menyesah
<04272>
dan tangan-Nyapun
<03027>
menyembuhkan
<07495>
pula.
AYT ITL
Sebab
<03588>
, Dia
<01931>
melukai
<03510>
, tetapi Dia juga membalut
<02280>
; Dia meremukkan
<04272>
, tetapi tangan-Nya
<03027>
menyembuhkan
<07495>
.
AVB ITL
Dia
<01931>
melukai
<03510>
, tetapi juga membalut
<04272>
. Dia meremukkan
<02280>
, tetapi tangan-Nya
<03027>
juga menyembuhkan
<07495>
.
HEBREW
hnyprt
<07495>
*wydyw {wdyw}
<03027>
Uxmy
<04272>
sbxyw
<02280>
byaky
<03510>
awh
<01931>
yk (5:18)
<03588>

TB ©

Karena Dialah yang melukai, tetapi juga yang membebat; Dia yang memukuli, tetapi yang tangan-Nya menyembuhkan pula.

TB+TSK (1974) ©

Karena Dialah yang melukai, tetapi juga yang membebat; Dia yang memukuli, tetapi yang tangan-Nya menyembuhkan pula.

Catatan Full Life

Ayb 5:17-27 

Nas : Ayub 5:17-27

Elifas berpendapat bahwa jikalau Allah menegur seseorang dan orang itu menanggapinya dengan benar, maka Allah akan membebaskannya dari segala malapetaka.

  1. 1) Pikiran yang keliru ini ditentang oleh penulis surat Ibrani yang menyatakan bahwa beberapa dari tokoh iman PL yang terbesar dianiaya, menderita kekurangan, disiksa dan bahkan dibunuh; orang-orang benar ini tidak pernah mengalami kelepasan total dalam hidup ini (Ibr 11:36-39).
  2. 2) Alkitab sama sekali tidak mengajarkan bahwa Allah akan melenyapkan semua kesulitan dan penderitaan dari kehidupan kita. Orang saleh tidak senantiasa lolos dari kesulitan dalam hidup ini.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=18&chapter=5&verse=18
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)