Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ayub 3:4

TB ©

Biarlah hari itu menjadi kegelapan, janganlah kiranya Allah yang di atas menghiraukannya, dan janganlah cahaya terang menyinarinya.

AYT

Biarlah hari itu menjadi kegelapan; biarlah Allah di tempat tinggi tidak mencarinya, dan biarlah cahaya tidak bersinar atasnya.

TL ©

Baik kekelamanlah hari itu, jangan ditanya Allah akan dia dari atas dan padanyapun jangan terbit fajar!

BIS ©

Ya Allah, jadikanlah hari itu gelap, hapuskan dari ingatan-Mu hingga lenyap; janganlah Engkau biarkan pula cahaya cerah menyinarinya.

MILT

Hari itu, biarlah menjadi kegelapan. Biarlah Allah Elohim 0433 tidak memerhatikannya dari atas, dan biarlah cahaya tidak bersinar di atasnya.

Shellabear 2011

Biarlah hari itu menjadi kegelapan. Janganlah Allah mengindahkannya dari atas, janganlah cahaya menyinarinya.

AVB

Biarlah hari itu menjadi kegelapan. Semoga Allah jangan mengendahkannya dari atas, janganlah cahaya menyinarinya.


TB ITL ©

Biarlah hari
<03117>
itu
<01931>
menjadi
<01961>
kegelapan
<02822>
, janganlah
<0408>
kiranya Allah
<0433>
yang di atas
<04605>
menghiraukannya
<01875>
, dan janganlah
<0408>
cahaya terang
<05105>
menyinarinya
<03313>
. [
<05921>
]
TL ITL ©

Baik kekelamanlah
<02822>
hari
<03117>
itu, jangan
<0408>
ditanya
<01875>
Allah
<0433>
akan dia dari atas
<04605>
dan padanyapun
<05105>
jangan
<0408>
terbit
<03313>
fajar!
AYT ITL
Biarlah hari
<03117>
itu
<01931>
menjadi
<01961>
kegelapan
<02822>
; biarlah Allah
<0433>
di tempat tinggi
<04605>
tidak
<0408>
mencarinya
<01875>
, dan biarlah cahaya
<05105>
tidak
<0408>
bersinar
<03313>
atasnya
<05921>
.
AVB ITL
Biarlah hari
<03117>
itu
<01931>
menjadi
<01961>
kegelapan
<02822>
. Semoga Allah
<0433>
jangan
<0408>
mengendahkannya
<01875>
dari atas
<04605>
, janganlah
<0408>
cahaya
<03313>
menyinarinya
<05105>
. [
<05921>
]
HEBREW
hrhn
<05105>
wyle
<05921>
epwt
<03313>
law
<0408>
lemm
<04605>
hwla
<0433>
whsrdy
<01875>
la
<0408>
Ksx
<02822>
yhy
<01961>
awhh
<01931>
Mwyh (3:4)
<03117>

TB+TSK (1974) ©

Biarlah hari itu menjadi kegelapan, janganlah kiranya Allah yang di atas menghiraukannya, dan janganlah cahaya terang menyinarinya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=18&chapter=3&verse=4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)