Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

2 Tawarikh 16:10

TB ©

Maka sakit hatilah Asa karena perkataan pelihat itu, sehingga ia memasukkannya ke dalam penjara, sebab memang ia sangat marah terhadap dia karena perkara itu. Pada waktu itu Asa menganiaya juga beberapa orang dari rakyat.

AYT

Asa marah kepada pelihat itu. Dia memasukan Hanani ke dalam penjara sebab dia sangat marah terhadapnya karena hal itu. Pada waktu itu, Asa juga menganiaya beberapa orang dari rakyatnya.

TL ©

Tetapi murkalah Asa akan orang penilik itu, diserahkannya ke dalam penjara, demikianlah sangat murkanya akan dia sebab kata itu, dan lagi beberapa orang dari pada rakyatpun dianiayakan oleh Asa pada masa itu.

BIS ©

Perkataan Nabi Hanani itu membuat Asa begitu marah sehingga ia memasukkan nabi itu ke dalam penjara. Pada waktu itu juga Asa menindas beberapa orang dari rakyatnya.

MILT

Dan Asa menjadi marah kepada pelihat itu; dan dia memasukkannya ke dalam rumah perbekalan. Sebab ia sangat marah terhadapnya. Dan Asa menekan beberapa orang dari rakyat pada waktu itu.

Shellabear 2011

Asa menjadi murka kepada pelihat itu. Dimasukkannya Hanani ke dalam rumah pasungan, sebab ia geram terhadap dia karena hal itu. Pada waktu itu Asa juga menganiaya berapa orang dari rakyat.

AVB

Asa menjadi murka kepada pelihat itu. Dimasukkannya Hanani ke dalam penjara, kerana dia geram terhadapnya atas hal itu. Pada waktu itu Asa juga menindas beberapa orang daripada rakyatnya.


TB ITL ©

Maka sakit hatilah
<03707>
Asa
<0609>
karena
<0413>
perkataan pelihat
<07200>
itu, sehingga ia memasukkannya
<05414>
ke dalam penjara
<04115>

<01004>
, sebab
<03588>
memang ia sangat marah
<02197>
terhadap
<05973>
dia karena
<05921>
perkara itu
<02063>
. Pada waktu
<06256>
itu
<01931>
Asa
<0609>
menganiaya
<07533>
juga beberapa orang dari
<04480>
rakyat
<05971>
.
TL ITL ©

Tetapi murkalah
<03707>
Asa
<0609>
akan orang penilik
<07200>
itu, diserahkannya
<05414>
ke
<0413>
dalam penjara
<04115>

<01004>
, demikianlah sangat murkanya
<02197>
akan
<05973>
dia sebab
<03588>
kata itu, dan lagi beberapa orang dari
<04480>
pada rakyatpun
<05971>
dianiayakan
<07533>
oleh Asa
<0609>
pada masa
<06256>
itu
<01931>
.
AYT ITL
Asa
<0609>
marah
<03707>
kepada
<0413>
pelihat
<07200>
itu. Dia memasukan Hanani ke dalam penjara
<01004>

<04115>
sebab
<03588>
dia sangat marah
<02197>
terhadapnya
<05973>
karena
<05921>
hal
<02063>
itu. Pada waktu
<06256>
itu, Asa
<0609>
juga menganiaya
<07533>
beberapa
<04480>
orang
<01931>
dari rakyatnya
<05971>
. [
<05414>
]
AVB ITL
Asa
<0609>
menjadi murka
<03707>
kepada
<0413>
pelihat
<07200>
itu. Dimasukkannya
<05414>
Hanani ke dalam penjara
<01004>

<04115>
, kerana
<03588>
dia geram
<02197>
terhadapnya
<05973>
atas
<05921>
hal itu
<02063>
. Pada waktu
<06256>
itu
<01931>
Asa
<0609>
juga menindas
<07533>
beberapa orang daripada
<04480>
rakyatnya
<05971>
.
HEBREW
ayhh
<01931>
teb
<06256>
Meh
<05971>
Nm
<04480>
aoa
<0609>
Uuryw
<07533>
taz
<02063>
le
<05921>
wme
<05973>
Pezb
<02197>
yk
<03588>
tkphmh
<04115>
tyb
<01004>
whntyw
<05414>
harh
<07200>
la
<0413>
aoa
<0609>
oekyw (16:10)
<03707>

TB+TSK (1974) ©

Maka sakit hatilah Asa karena perkataan pelihat itu, sehingga ia memasukkannya ke dalam penjara, sebab memang ia sangat marah terhadap dia karena perkara itu. Pada waktu itu Asa menganiaya juga beberapa orang dari rakyat.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=14&chapter=16&verse=10
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)