Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 19 dari 19 ayat untuk terangkat AND book:17 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Est 8:2

Maka raja mencabut cincin k  meterai yang diambil dari pada Haman, lalu diserahkannya kepada Mordekhai; dan Mordekhai diangkat oleh Ester menjadi kuasa atas harta milik l  Haman.

(0.99)Est 2:7

Mordekhai itu pengasuh Hadasa, yakni Ester, a  anak saudara ayahnya, sebab anak itu tidak beribu bapa lagi; gadis itu elok b  perawakannya dan cantik parasnya. Ketika ibu bapanya mati, ia diangkat sebagai anak oleh Mordekhai.

(0.99)Est 3:15

Maka dengan tergesa-gesa berangkatlah pesuruh-pesuruh cepat itu, atas titah raja, dan undang-undang itu dikeluarkan di dalam benteng Susan. s  Sementara itu raja serta Haman duduk minum-minum, t  tetapi kota Susan menjadi gempar. u 

(0.98)Est 2:17

Maka Ester dikasihi oleh baginda lebih dari pada semua perempuan lain, dan ia beroleh sayang dan kasih baginda lebih dari pada semua anak dara lain, sehingga baginda mengenakan mahkota kerajaan ke atas kepalanya dan mengangkat dia menjadi ratu 1  m  ganti Wasti.

(0.98)Est 2:15

Ketika Ester--anak Abihail, j  yakni saudara ayah Mordekhai yang mengangkat Ester sebagai anak--mendapat giliran untuk masuk menghadap raja, k  maka ia tidak menghendaki sesuatu apapun selain dari pada yang dianjurkan oleh Hegai, sida-sida raja, penjaga para perempuan. Maka Ester dapat menimbulkan kasih sayang l  pada semua orang yang melihat dia.

(0.44)Est 8:14

Maka dengan terburu-buru dan tergesa-gesa berangkatlah pesuruh-pesuruh cepat yang mengendarai kuda kerajaan yang tangkas itu, atas titah raja, dan undang-undang itu dikeluarkan di dalam benteng Susan. a 

(0.44)Est 3:1

Sesudah peristiwa-peristiwa ini maka Haman bin Hamedata, orang Agag, x  dikaruniailah kebesaran oleh raja Ahasyweros, dan pangkatnya dinaikkan serta kedudukannya ditetapkan di atas semua pembesar yang ada di hadapan baginda.

(0.43)Est 9:28

dan bahwa hari-hari itu akan diperingati dan dirayakan di dalam tiap-tiap angkatan, di dalam tiap-tiap kaum, di tiap-tiap daerah, di tiap-tiap kota, sehingga hari-hari Purim itu tidak akan lenyap dari tengah-tengah orang Yahudi dan peringatannya tidak akan berakhir dari antara keturunan mereka.

(0.43)Est 2:3

hendaklah raja menempatkan kuasa-kuasa di segenap daerah kerajaannya, supaya mereka mengumpulkan semua gadis, anak-anak dara yang elok rupanya, di dalam benteng Susan, di balai perempuan, di bawah pengawasan Hegai, sida-sida raja, penjaga para perempuan; hendaklah diberikan wangi-wangian kepada mereka.

(0.11)Est 1:20

Bila keputusan yang diambil raja kedengaran di seluruh kerajaannya--alangkah besarnya kerajaan itu! --,maka semua perempuan akan memberi hormat kepada suami mereka, dari pada orang besar sampai kepada orang kecil."

(0.11)Est 8:3

Kemudian Ester berkata lagi kepada raja sambil sujud pada kakinya dan menangis memohon karunianya, supaya dibatalkannya maksud jahat Haman 1 , orang Agag m  itu, serta rancangan yang sudah dibuatnya terhadap orang Yahudi.

(0.11)Est 7:3

Maka jawab Ester, sang ratu: "Ya raja, jikalau hamba mendapat kasih s  raja dan jikalau baik pada pemandangan raja, karuniakanlah kiranya kepada hamba nyawa hamba atas permintaan hamba, dan bangsa hamba atas keinginan hamba.

(0.11)Est 5:2

Ketika raja melihat Ester, sang ratu, berdiri di pelataran, berkenanlah raja kepadanya, sehingga raja mengulurkan tongkat emas yang di tangannya ke arah Ester, lalu mendekatlah Ester dan menyentuh ujung tongkat l  itu.

(0.11)Est 2:19

Selama anak-anak dara dikumpulkan untuk kedua kalinya, Mordekhai duduk di pintu gerbang q  istana raja.

(0.11)Est 5:1

Pada hari yang ketiga Ester mengenakan pakaian j  ratu, lalu berdirilah ia di pelataran dalam istana raja, tepat di depan istana raja. k  Raja bersemayam di atas takhta kerajaan di dalam istana, berhadapan dengan pintu istana itu.

(0.11)Est 2:4

Dan gadis yang terbaik pada pemandangan raja, baiklah dia menjadi ratu ganti Wasti 1 ." Hal itu dipandang baik oleh raja, dan dilakukanlah demikian.

(0.11)Est 10:2

Segala perbuatannya yang hebat serta gagah dan pemberitaan yang seksama tentang kebesaran yang dikaruniakan b  raja kepada Mordekhai, c  bukankah semuanya itu tertulis di dalam kitab sejarah d  raja-raja Media dan Persia?

(0.10)Est 8:1

Pada hari itu juga raja Ahasyweros mengaruniakan harta milik Haman, j  seteru orang Yahudi, kepada Ester, sang ratu, dan Mordekhai masuk menghadap raja, karena Ester telah memberitahukan apa pertalian Mordekhai dengan dia.

(0.10)Est 9:29

Lalu Ester, sang ratu, anak Abihail, w  menulis surat, bersama-sama dengan Mordekhai, orang Yahudi itu; surat yang kedua tentang hari raya Purim ini dituliskannya dengan segala ketegasan untuk menguatkannya.




TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA