Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 52 untuk yang melekat AND book:[1 TO 39] (0.001 seconds)
(1.00)Ayb 41:17

(41-8) yang satu melekat pada yang lain, bertautan tak terceraikan lagi.

(1.00)Mzm 26:10

yang pada tangannya melekat perbuatan mesum, dan yang tangan kanannya menerima suapan.

(0.98)Ul 28:60

Ia akan mendatangkan pula segala wabah Mesir yang kautakuti itu kepadamu, sehingga semuanya itu melekat padamu.

(0.98)Ayb 19:20

Tulangku melekat pada kulit dan dagingku, dan hanya gusiku yang tinggal padaku.

(0.98)Mzm 50:19

Mulutmu kaubiarkan mengucapkan yang jahat, dan pada lidahmu melekat tipu daya.

(0.98)Rat 4:4

Lidah bayi melekat pada langit-langit karena haus; kanak-kanak meminta roti, tetapi tak seorangpun yang memberi.

(0.88)1Sam 26:18

Lalu berkatalah ia: "Mengapa pula tuanku mengejar hambanya ini? Apa yang telah kuperbuat? Apakah kejahatan yang melekat pada tanganku?

(0.78)Im 3:4

dan lagi kedua buah pinggang dan lemak yang melekat padanya, yang ada pada pinggang dan umbai hati yang harus dipisahkannya beserta buah pinggang itu.

(0.78)Im 3:10

dan lagi kedua buah pinggang dan lemak yang melekat padanya, yang ada pada pinggang, dan umbai hati yang harus dipisahkannya beserta buah pinggang itu.

(0.78)Im 3:15

dan lagi kedua buah pinggang dan lemak yang melekat padanya, yang ada pada pinggang dan umbai hati yang harus dipisahkannya beserta buah pinggang itu.

(0.78)Im 4:9

dan lagi kedua buah pinggang dan lemak yang melekat padanya, yang ada pada pinggang, dan umbai hati yang harus dipisahkannya beserta buah pinggang itu,

(0.78)Im 7:4

dan lagi kedua buah pinggang dan lemak yang melekat padanya, yang ada pada pinggang, dan umbai hati yang harus dipisahkan beserta buah pinggang itu.

(0.77)Ayb 29:10

suara para pemuka membisu, dan lidah mereka melekat pada langit-langitnya;

(0.77)Ayb 41:23

(41-14) Daging gelambirnya berlekatan, melekat padanya, tidak tergerak.

(0.77)Kel 29:13

Kemudian kauambillah segala lemak yang menutupi isi perut, umbai hati, kedua buah pinggang dan segala lemak yang melekat padanya, dan kaubakarlah di atas mezbah.

(0.77)Im 3:3

Kemudian dari korban keselamatan itu ia harus mempersembahkan lemak yang menyelubungi isi perut, dan segala lemak yang melekat pada isi perut itu sebagai korban api-apian bagi TUHAN,

(0.77)Im 3:14

Kemudian dari kambing itu ia harus mempersembahkan lemak yang menyelubungi isi perut, dan segala lemak yang melekat pada isi perut itu sebagai persembahannya berupa korban api-apian bagi TUHAN,

(0.77)Im 4:8

Segala lemak lembu jantan korban penghapus dosa itu harus dikhususkannya dari lembu itu, yakni lemak yang menyelubungi isi perut dan segala lemak yang melekat pada isi perut itu,

(0.77)Im 8:25

Diambilnyalah lemaknya, ekornya yang berlemak, segala lemaknya yang melekat pada isi perut, umbai hatinya, kedua buah pinggang serta lemaknya dan paha kanannya.

(0.77)Ul 19:10

supaya jangan tercurah darah orang yang tidak bersalah di negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu menjadi milikmu dan hutang darah melekat kepadamu.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=yang melekat AND book:[1 TO 39]&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)