Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 321 - 340 dari 460 untuk telah AND book:5 (0.001 seconds)
(0.10)Ul 32:36

Sebab TUHAN akan memberi keadilan kepada umat-Nya, dan akan merasa sayang kepada hamba-hamba-Nya; apabila dilihat-Nya, bahwa kekuatan mereka sudah lenyap, dan baik hamba maupun orang merdeka sudah tiada.

(0.10)Ul 32:46

berkatalah ia kepada mereka: "Perhatikanlah segala perkataan yang kuperingatkan kepadamu pada hari ini, supaya kamu memerintahkannya kepada anak-anakmu untuk melakukan dengan setia segala perkataan hukum Taurat ini.

(0.10)Ul 1:34

"Ketika TUHAN mendengar gerutumu itu, Ia menjadi murka dan bersumpah:

(0.10)Ul 4:4

sedangkan kamu sekalian yang berpaut pada TUHAN, Allahmu, masih hidup pada hari ini.

(0.10)Ul 4:41

Lalu Musa mengkhususkan tiga kota di seberang sungai Yordan, di sebelah timur,

(0.10)Ul 9:11

Sesudah lewat empat puluh hari empat puluh malam itu, maka TUHAN memberikan kepadaku kedua loh batu, loh-loh perjanjian itu.

(0.10)Ul 9:22

Juga di Tabera, di Masa dan di Kibrot-Taawa, kamu selalu membuat TUHAN gusar.

(0.10)Ul 15:3

Dari seorang asing boleh kautagih, tetapi piutangmu kepada saudaramu haruslah kauhapuskan.

(0.10)Ul 23:1

"Orang yang hancur buah pelirnya atau yang terpotong kemaluannya, janganlah masuk jemaah TUHAN.

(0.10)Ul 30:15

Ingatlah, aku menghadapkan kepadamu pada hari ini kehidupan dan keberuntungan, kematian dan kecelakaan,

(0.10)Ul 32:26

Seharusnya Aku berfirman: Aku meniupkan mereka, melenyapkan ingatan kepada mereka dari antara manusia,

(0.10)Ul 32:34

Bukankah hal itu tersimpan pada-Ku, termeterai dalam perbendaharaan-Ku?

(0.10)Ul 33:5

Ia menjadi raja di Yesyurun, ketika kepala-kepala bangsa datang berkumpul, yakni segala suku Israel bersama-sama.

(0.10)Ul 33:22

Tentang Dan ia berkata: "Adapun Dan ialah anak singa yang melompat keluar dari Basan."

(0.10)Ul 34:5

Lalu matilah Musa, hamba TUHAN itu, di sana di tanah Moab, sesuai dengan firman TUHAN.

(0.10)Ul 9:23

Dan ketika TUHAN menyuruh kamu pergi dari Kadesh-Barnea dengan berfirman: Majulah dan dudukilah negeri yang Kuberikan kepadamu itu, maka kamu menentang titah TUHAN, Allahmu; kamu tidak percaya kepada-Nya dan tidak mendengarkan suara-Nya.

(0.10)Ul 24:1

"Apabila seseorang mengambil seorang perempuan dan menjadi suaminya, dan jika kemudian ia tidak menyukai lagi perempuan itu, sebab didapatinya yang tidak senonoh padanya, lalu ia menulis surat cerai dan menyerahkannya ke tangan perempuan itu, sesudah itu menyuruh dia pergi dari rumahnya,

(0.10)Ul 33:16

dan dengan yang terbaik dari bumi serta segala isinya; dengan perkenanan Dia yang diam dalam semak duri. Biarlah itu semuanya turun ke atas kepala Yusuf, ke atas batu kepala orang yang teristimewa di antara saudara-saudaranya.

(0.10)Ul 2:10

Dahulu orang Emim diam di sana, suatu bangsa yang besar dan banyak jumlahnya, tinggi seperti orang Enak.

(0.10)Ul 2:20

--Negeri inipun dikira orang negeri orang Refaim. Dahulu orang Refaim diam di sana, tetapi orang Amon menyebut mereka orang Zamzumim,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=telah AND book:5&page=17
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)