Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 261 - 280 dari 6467 untuk sebagiannya (0.002 seconds)
(0.62)Im 23:20

Imam harus mengunjukkan semuanya beserta roti hulu hasil itu sebagai persembahan unjukan di hadapan TUHAN, beserta kedua ekor domba itu. Semuanya itu haruslah menjadi persembahan kudus bagi TUHAN dan adalah bagian imam.

(0.62)Ayb 38:17

Apakah pintu gerbang maut tersingkap bagimu, atau pernahkah engkau melihat pintu gerbang kelam pekat?

(0.62)Yes 40:3

Ada suara yang berseru-seru: "Persiapkanlah di padang gurun jalan untuk TUHAN, luruskanlah di padang belantara jalan raya bagi Allah kita!

(0.62)Kej 23:15

"Tuanku, dengarkanlah aku: sebidang tanah dengan harga empat ratus syikal perak, apa artinya itu bagi kita? Kuburkan sajalah isterimu yang mati itu."

(0.62)1Taw 16:23

Bernyanyilah bagi TUHAN, hai segenap bumi, kabarkanlah keselamatan yang dari pada-Nya dari hari ke hari.

(0.62)Mzm 96:2

Menyanyilah bagi TUHAN, pujilah nama-Nya, kabarkanlah keselamatan yang dari pada-Nya dari hari ke hari.

(0.62)Kej 24:24

Lalu jawabnya kepadanya: "Ayahku Betuel, anak Milka, yang melahirkannya bagi Nahor."

(0.62)Kej 25:32

Sahut Esau: "Sebentar lagi aku akan mati; apakah gunanya bagiku hak kesulungan itu?"

(0.62)Kej 30:17

Lalu Allah mendengarkan permohonan Lea. Lea mengandung dan melahirkan anak laki-laki yang kelima bagi Yakub.

(0.62)Kej 30:24

Maka ia menamai anak itu Yusuf, sambil berkata: "Mudah-mudahan TUHAN menambah seorang anak laki-laki lagi bagiku."

(0.62)Kel 28:2

Haruslah engkau membuat pakaian kudus bagi Harun, abangmu, sebagai perhiasan kemuliaan.

(0.62)Im 11:23

Selainnya segala binatang yang merayap dan bersayap dan yang berkaki empat adalah kejijikan bagimu.

(0.62)Im 19:24

Tetapi pada tahun yang keempat haruslah segala buahnya menjadi persembahan kudus sebagai puji-pujian bagi TUHAN.

(0.62)Bil 27:20

dan berilah dia sebagian dari kewibawaanmu, supaya segenap umat Israel mendengarkan dia.

(0.62)Bil 35:13

Dan kota-kota yang kamu tentukan itu haruslah enam buah kota perlindungan bagimu.

(0.62)2Sam 5:14

Inilah nama anak-anak yang lahir bagi dia di Yerusalem: Syamua, Sobab, Natan, Salomo,

(0.62)1Taw 2:4

Tamar, menantu perempuan Yehuda, melahirkan baginya Peres dan Zerah. Semuanya anak-anak Yehuda ada lima orang.

(0.62)1Taw 22:6

Kemudian dipanggilnya Salomo, anaknya, dan diberinya perintah kepadanya untuk mendirikan rumah bagi TUHAN, Allah Israel,

(0.62)Neh 3:11

Malkia bin Harim dan Hasub bin Pahat-Moab memperbaiki bagian yang lain dan menara Perapian.

(0.62)Ayb 7:3

demikianlah dibagikan kepadaku bulan-bulan yang sia-sia, dan ditentukan kepadaku malam-malam penuh kesusahan.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=sebagiannya&page=14
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)