Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 84 ayat untuk menyiapkan [Pencarian Tepat] (0.000 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 3 4 5 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (Luk 7:11) (jerusalem) Hanya Lukas menyajikan cerita ini dan dengan jalan itu menyiapkan tanggapan Yesus terhadap utusan Yohanes Pembaptis.
(1.00) (Rm 10:19) (jerusalem: cemburu) Dengan berkata tentang Israel yang cemburu Paulus menyiapkan Rom 11:11,14.
(0.75) (Bil 22:40) (jerusalem: mengirimkan sebagian) Korban yang dipersembahkan Balak ini ialah korban keselamatan (persekutuan), Ima 3:1+, yang disusul, Bil 23:2, sebuah korban bakaran yang menyiapkan penyataan ilahi.
(0.75) (Hak 4:11) (jerusalem) Ayat ini memutuskan jalannya ceritera dan menyiapkan ceritera tentang Yael, Hak 4:17-22. Boleh jadi ceritera tentang Yael itu aslinya beredar tersendiri.
(0.75) (1Sam 21:7) (jerusalem: Doeg) Tidak dikatakan mengapa Doeg berada di tempat kudus itu. Mungkin untuk melunasi nadar atau mengadakan upacara pentahiran. tetapi ayat ini menyiapkan Ula 22:9-10,18.
(0.75) (Rm 9:30) (jerusalem) Kata penutup ini menyiapkan pokok yang diuraikan dalam bab 10, yakni: sebab-sebab mengapa Israel tidak setia, bukanlah ditinjau dari segi Allah tetapi dari segi Israel sendiri.
(0.63) (1Sam 10:8) (jerusalem: Gilgal) Ialah Gilgal yang di dekat Yerikho, bdk Yos 4:19+. 1Sa 10:8 ini adalah sebuah sisipan yang menyiapkan 1Sa 13:8-15, yang berasal dari sumber lain.
(0.63) (2Raj 10:22) (jerusalem: Keluarkanlah pakaian) Tukar pakaian adalah suatu pentahiran untuk menyiapkan diri bagi ibadat. Diketahui bahwa begitulah adat pada orang-orang Fenisia dan orang-orang Arab dahulu, bdk Kej 35:2.
(0.63) (2Raj 16:7) (jerusalem: "Aku ini hambamu") Raja Ahas menyatakan diri taklukan Tiglat Pileser (pada th 734 seb Mas). Dengan membeli perlindungan luar negeri itu raja Ahas sebenarnya menyiapkan pemusnahan kerajaan Yehuda, bdk Yes 8:5 dst.
(0.63) (Kid 5:9) (jerusalem) Iringan tampil untuk menyiapkan puji-pujian atas mempelai laki-laki yang berikut. Melalui kata-kaya iringan itu puji-pujian itu menyambung Kid 5:2-8.
(0.63) (Yes 8:8) (jerusalem: Imanuel) Nama berupa nubuat ini Yes 7:14 yang dalam Yes 8:10 dijelaskan artinya, menyatakan bahwa kumpulan nubuat-nubuat ini merupakan suatu kesatuan. Penghukuman yang diberitahukan itu menyiapkan penggenapan janji-janji yang diberi.
(0.63) (Mat 27:62) (jerusalem: hari persiapan) Ialah sebelum hari Sabat, jadi Jumat, waktu orang Yahudi menyiapkan segala sesuatunya yang perlu untuk hari Sabat (hari istirahat keras). Bdk Yoh 19:14+. Mengenai masalah waktu lih. Mat 26:17+.
(0.63) (Luk 9:7) (jerusalem) Lukas tidak menceritakan (seperti Matius dan Markus) pembunuhan atas diri Yohanes Pembaptis, tetapi menyiapkan (ia berusaha supaya dapat bertemu dengan Yesus, Luk 9:9) pertemuan Herodes dengan Yesus yang nanti akan diceritakan, Luk 23:8-12.
(0.50) (Mrk 1:5) (full: SELURUH DAERAH YUDEA. )

Nas : Mr 1:5

Suatu kebangunan rohani yang umum di Yudea dan Galilea menyertai pelayanan Yohanes Pembaptis. Sebagai akibatnya berubahlah suasana rohani di antara rakyat jelata yang membantu menyiapkan jalan untuk penyataan penuh dari Allah di dalam Yesus Kristus, Anak-Nya yang telah menjelma.

(0.50) (Kej 35:2) (jerusalem: Jauhkanlah dewa-dewa asing ....) Ini bukan hanya penolakan berhala-berhala, pelindung rumah tangga, yang dibawa Rahel, Kej 31:19,34, melainkan sebuah bukti kepercayaan akan Allah Israel yang Esau, sebagaimana juga halnya dalam Yos 24 (terjadi juga di Sikhem)
(0.50) (Kel 1:14) (jerusalem: kepada mereka) Kisah mengenai penindasan orang Israel akan dilanjutkan dalam Kel 5:6-23. Dalam Kel 1:15 dst pengarang (Elohista) memberitahukan bahwa Firaun mengambil tindakan hendak membunuh semua bayi laki-laki Israel yang baru lahir. Tindakan itu sebenarnya berlawanan dengan dibutuhkannya kaum buruh untuk kerja paksa. Tetapi penulis hanya mengemukakan guna menyiapkan kisah berikut mengenai kelahiran Musa.
(0.50) (1Taw 29:1) (jerusalem) Daud menyumbangkan bagi pembangunan bait Allah baik semua yang telah dikumpulkannya dengan maksud itu maupun harta benda pribadinya. Para pemuka bangsa turut menyumbangkan persembahannya. Angka-angka yang disebut tentu saja berlebih-lebihan. Maksudnya ialah menekankan betapa Daud menganggap penting proyek bait Allah dan kegemilangannya nanti. Menurut si Muwarikh Daudlah yang menyiapkan dan menyediakan segala sesuatu, sehingga Salomo hanya pelaksanaan melulu.
(0.50) (Ayb 13:18) (jerusalem: menyiapkan perkaraku) Ayub membayangkan bahwa ada perkara antara dirinya dengan Allah. Kali ini ia lupa saja bahwa tidak ada wasit yang melebihi kedua pihak yang berperkara, Ayu 9:32-33. Hakimnya, Allah kali ini hanya dipandang sebagai lawan dalam pengadilan. Bdk Ayu 9:14+.
(0.50) (Ams 2:1) (jerusalem: Hai anakku) Guru hikmat menyapa muridnya. Meskipun segala hikmat-kebijaksanaan berasal dari Tuhan, Ams 2:6, namun orang dapat dan patut menyiapkan diri dari karunia itu dengan selalu mengusahakannya, Ams 2:3-4, dan dengan mendengarkan pengajaran tua-tua, Ams 2:1,2, dll.
(0.50) (Hab 2:20) (jerusalem: baitNya yang kudus) Ialah bait Allah di Yerusalem, tetapi terlebih istana sorgawi. Dari situ Allah berangkat, Hab 3:3 dst


TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA