Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 41 - 60 dari 89 untuk bangsamu AND book:13 (0.001 seconds)
(0.09)1Taw 6:64

Jadi orang Israel memberikan kepada orang Lewi kota-kota itu dengan tanah-tanah penggembalaannya.

(0.09)1Taw 6:66

Kaum-kaum yang lain dari keturunan Kehat mendapat kota-kota dari suku Efraim sebagai daerah mereka.

(0.09)1Taw 7:5

Saudara-saudara sesuku mereka dari segala kaum Isakhar, pahlawan-pahlawan yang gagah perkasa, semuanya ada delapan puluh tujuh ribu orang yang terdaftar dalam silsilah.

(0.09)1Taw 8:13

Beria dan Sema adalah kepala-kepala puak penduduk Ayalon; mereka telah menghalau penduduk Gat.

(0.09)1Taw 9:13

dengan sanak saudara mereka, kepala-kepala puak, seribu tujuh ratus enam puluh orang, orang-orang tangkas untuk menyelenggarakan ibadah di rumah Allah.

(0.09)1Taw 10:11

Ketika seluruh Yabesh-Gilead mendengar tentang segala yang telah dilakukan orang Filistin terhadap Saul,

(0.09)1Taw 11:1

Lalu berkumpullah seluruh Israel kepada Daud di Hebron dan berkata: "Ketahuilah, kami ini darah dagingmu.

(0.09)1Taw 18:1

Sesudah itu Daud memukul kalah orang Filistin dan menundukkan mereka; lalu ia merebut Gat dan segala anak kotanya dari tangan orang Filistin.

(0.09)1Taw 29:24

Lalu semua pemimpin dan pahlawan, juga semua anak raja Daud mengakui kekuasaan raja Salomo.

(0.09)1Taw 29:30

beserta segala hidupnya sebagai raja dan kepahlawanannya dan keadaan zaman yang dialaminya dan dialami Israel dan segala kerajaan di negeri-negeri lain.

(0.09)1Taw 17:9

Aku akan menentukan tempat bagi umat-Ku Israel dan akan menanamkannya, sehingga ia dapat diam di tempatnya sendiri dengan tidak lagi dikejutkan dan tidak pula ditekan oleh orang-orang lalim seperti dahulu,

(0.09)1Taw 22:18

"Bukankah TUHAN, Allahmu, menyertai kamu dan telah mengaruniakan keamanan kepadamu ke segala penjuru. Sungguh, Ia telah menyerahkan penduduk negeri ini ke dalam tanganku, sehingga negeri ini takluk ke hadapan TUHAN dan kepada umat-Nya.

(0.09)1Taw 26:26

Selomit ini beserta sanak saudaranya mengawasi perbendaharaan barang-barang kudus yang telah dikuduskan oleh raja Daud dan oleh para kepala puak dan para pemimpin pasukan seribu dan pasukan seratus dan para panglima.

(0.09)1Taw 27:16

Yang mengepalai suku-suku Israel: untuk orang Ruben ialah Eliezer bin Zikhri sebagai pemimpin; untuk orang Simeon ialah Sefaca bin Maakha;

(0.09)1Taw 1:5

Keturunan Yafet ialah Gomer, Magog, Madai, Yawan, Tubal, Mesekh dan Tiras.

(0.09)1Taw 1:19

Bagi Eber lahir dua anak laki-laki; nama yang seorang ialah Peleg, sebab dalam zamannya penduduk bumi terbagi, dan nama adiknya ialah Yoktan.

(0.09)1Taw 6:61

Dan keturunan Kehat yang selebihnya mendapat dengan undian sepuluh kota dari kaum suku itu, yakni dari suku Manasye yang setengah itu.

(0.09)1Taw 6:71

Keturunan Gerson mendapat dari kaum suku Manasye yang setengah itu; Golan yang di Basan dengan tanah-tanah penggembalaannya, lalu Asytarot dengan tanah-tanah penggembalaannya;

(0.09)1Taw 7:4

Di bawah mereka itu, menurut daftar keturunan dan menurut puak mereka, ada pasukan-pasukan tentara tiga puluh enam ribu orang, sebab isteri dan anak-anak mereka banyak.

(0.09)1Taw 10:8

Ketika keesokan harinya orang Filistin datang merampasi orang-orang yang mati terbunuh itu, didapati mereka Saul dan anak-anaknya tergelimpang di pegunungan Gilboa.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=bangsamu AND book:13&page=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)