Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 6 dari 6 untuk Tua-Tua (0.001 seconds)
(1.00)Luk 2:43

Sehabis hari-hari perayaan itu, ketika mereka berjalan pulang, tinggallah Yesus di Yerusalem tanpa diketahui orang tua-Nya.

(0.85)Luk 2:48

Dan ketika orang tua-Nya melihat Dia, tercenganglah mereka, lalu kata ibu-Nya kepada-Nya: "Nak, mengapakah Engkau berbuat demikian terhadap kami? Bapa-Mu dan aku dengan cemas mencari Engkau."

(0.71)Luk 2:27

Ia datang ke Bait Allah oleh Roh Kudus. Ketika Yesus, Anak itu, dibawa masuk oleh orang tua-Nya untuk melakukan kepada-Nya apa yang ditentukan hukum Taurat,

(0.61)Kis 22:5

Tentang hal itu baik Imam Besar maupun Majelis Tua-Tua dapat memberi kesaksian. Dari mereka aku telah membawa surat-surat untuk saudara-saudara di Damsyik dan aku telah pergi ke sana untuk menangkap penganut-penganut Jalan Tuhan, yang terdapat juga di situ dan membawa mereka ke Yerusalem untuk dihukum.

(0.09)Luk 2:41

Tiap-tiap tahun orang tua Yesus pergi ke Yerusalem pada hari raya Paskah.

(0.07)Luk 2:51

Lalu Ia pulang bersama-sama mereka ke Nazaret; dan Ia tetap hidup dalam asuhan mereka. Dan ibu-Nya menyimpan semua perkara itu di dalam hatinya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=Tua-Tua&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)