Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 141 - 160 dari 2932 untuk mata air Merom (0.001 seconds)
(0.09)Luk 11:34

Matamu adalah pelita tubuhmu. Jika matamu baik, teranglah seluruh tubuhmu, tetapi jika matamu jahat, gelaplah tubuhmu.

(0.09)Yer 10:13

Apabila Ia memperdengarkan suara-Nya, menderulah bunyi air di langit, Ia menaikkan kabut awan dari ujung bumi, Ia membuat kilat serta dengan hujan, dan mengeluarkan angin dari perbendaharaan-Nya.

(0.09)Yer 51:16

Apabila Ia memperdengarkan suara-Nya, menderulah bunyi air di langit, Ia menaikkan kabut awan dari ujung bumi, Ia membuat kilat serta dengan hujan, dan mengeluarkan angin dari perbendaharaan-Nya.

(0.09)Ul 9:18

Sesudah itu aku sujud di hadapan TUHAN, empat puluh hari empat puluh malam lamanya, seperti yang pertama kali--roti tidak kumakan dan air tidak kuminum--karena segala dosa yang telah kamu perbuat, yakni kamu melakukan apa yang jahat di mata TUHAN, sehingga kamu menimbulkan sakit hati-Nya.

(0.09)Mzm 124:4

maka air telah menghanyutkan kita, dan sungai telah mengalir melingkupi diri kita,

(0.09)Bil 24:7

Air mengalir dari timbanya, dan benihnya mendapat air banyak-banyak. Rajanya akan naik tinggi melebihi Agag, dan kerajaannya akan dimuliakan.

(0.09)Yeh 19:10

Ibumu seperti pohon anggur dalam kebun anggur, yang tertanam dekat air, berbuah dan bercabang karena air yang berlimpah-limpah.

(0.08)Pkh 2:6

aku menggali bagiku kolam-kolam untuk mengairi dari situ tanaman pohon-pohon muda.

(0.08)Mat 7:3

Mengapakah engkau melihat selumbar di mata saudaramu, sedangkan balok di dalam matamu tidak engkau ketahui?

(0.08)Yes 19:5

Air dari sungai Nil akan habis, dan sungai itu akan menjadi tohor dan kering,

(0.08)Kej 7:10

Setelah tujuh hari datanglah air bah meliputi bumi.

(0.08)Hak 5:25

Air diminta orang itu, tetapi susu diberikannya; dalam cawan yang indah disuguhkannya dadih.

(0.08)Kel 28:20

jajar yang keempat: permata pirus, krisopras dan nefrit. Dengan berikatkan emas, demikianlah permata-permata itu dalam tatahannya.

(0.08)Rat 1:2

Pada malam hari tersedu-sedu ia menangis, air matanya bercucuran di pipi; dari semua kekasihnya, tak ada seorangpun yang menghibur dia. Semua temannya mengkhianatinya, mereka menjadi seterunya.

(0.08)Yer 18:14

Masakan salju putih akan beralih dari gunung batu Siryon? Masakan air gunung akan habis; air yang sejuk dan mengalir?

(0.08)Yes 15:3

Di jalan-jalan orang berlilitkan kain kabung, di atas sotoh dan di tanah-tanah lapang sekaliannya meratap, sedang air mata bercucuran.

(0.08)Kel 21:26

Apabila seseorang memukul mata budaknya laki-laki atau mata budaknya perempuan dan merusakkannya, maka ia harus melepaskan budak itu sebagai orang merdeka pengganti kerusakan matanya itu.

(0.08)Bil 21:16

Dari sana mereka ke Beer. Inilah sumur di mana TUHAN berfirman kepada Musa: "Kumpulkanlah bangsa itu, maka Aku akan memberikan air kepada mereka."

(0.08)Kel 7:24

Tetapi semua orang Mesir menggali-gali di sekitar sungai Nil mencari air untuk diminum, sebab mereka tidak dapat meminum air sungai Nil.

(0.08)Kel 15:8

Karena nafas hidung-Mu segala air naik bertimbun-timbun; segala aliran berdiri tegak seperti bendungan; air bah membeku di tengah-tengah laut.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=mata air Merom&page=8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)