Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 141 - 160 dari 235 untuk Persembahan-persembahan AND book:4 (0.001 seconds)
(0.09)Bil 7:66

Pada hari kesepuluh: pemimpin bani Dan, Ahiezer bin Amisyadai.

(0.09)Bil 7:72

Pada hari kesebelas: pemimpin bani Asyer, Pagiel bin Okhran.

(0.09)Bil 7:78

Pada hari kedua belas: pemimpin bani Naftali, Ahira bin Enan.

(0.09)Bil 14:20

Berfirmanlah TUHAN: "Aku mengampuninya sesuai dengan permintaanmu.

(0.09)Bil 28:1

TUHAN berfirman kepada Musa:

(0.09)Bil 28:30

seekor kambing jantan untuk mengadakan pendamaian bagimu.

(0.09)Bil 15:24

dan apabila hal itu diperbuat di luar pengetahuan umat ini, tidak dengan sengaja, maka haruslah segenap umat mengolah seekor lembu jantan muda sebagai korban bakaran menjadi bau yang menyenangkan bagi TUHAN, serta dengan korban sajiannya dan korban curahannya, sesuai dengan peraturan; juga seekor kambing jantan sebagai korban penghapus dosa.

(0.09)Bil 28:13

serta sepersepuluh efa tepung yang terbaik sebagai korban sajian, diolah dengan minyak, untuk tiap-tiap domba; itulah suatu korban bakaran, bau yang menyenangkan, suatu korban api-apian bagi TUHAN.

(0.09)Bil 28:15

Dan seekor kambing jantan haruslah diolah menjadi korban penghapus dosa bagi TUHAN, serta dengan korban curahannya, di samping korban bakaran yang tetap."

(0.09)Bil 28:20

Sebagai korban sajiannya haruslah kamu olah tepung yang terbaik diolah dengan minyak, yakni tiga persepuluh efa untuk seekor lembu jantan dan dua persepuluh efa untuk seekor domba jantan;

(0.09)Bil 28:9

"Pada hari Sabat: dua ekor domba berumur setahun yang tidak bercela, dan dua persepuluh efa tepung yang terbaik sebagai korban sajian, diolah dengan minyak, serta dengan korban curahannya.

(0.09)Bil 31:41

Lalu Musa menyerahkan upeti yang dikhususkan bagi TUHAN itu kepada imam Eleazar, seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa.

(0.09)Bil 12:13

Lalu berserulah Musa kepada TUHAN: "Ya Allah, sembuhkanlah kiranya dia."

(0.09)Bil 15:12

Berapapun jumlah hewan yang kamu olah, untuk setiap hewan itu harus kamu perbuat demikian juga.

(0.09)Bil 22:10

Dan berkatalah Bileam kepada Allah: "Balak bin Zipor, raja Moab, mengutus orang kepadaku dengan pesan:

(0.09)Bil 25:3

Ketika Israel berpasangan dengan Baal-Peor, bangkitlah murka TUHAN terhadap Israel;

(0.09)Bil 28:22

Selanjutnya seekor kambing jantan sebagai korban penghapus dosa untuk mengadakan pendamaian bagimu;

(0.09)Bil 29:5

dan seekor kambing jantan sebagai korban penghapus dosa untuk mengadakan pendamaian bagimu,

(0.09)Bil 6:15

juga sebakul roti yang tidak beragi, yakni roti bundar dari tepung yang terbaik, yang diolah dengan minyak, dan roti tipis yang tidak beragi diolesi dengan minyak, serta dengan korban sajian dan korban-korban curahannya.

(0.09)Bil 28:12

dan juga tiga persepuluh efa tepung yang terbaik sebagai korban sajian, diolah dengan minyak, untuk tiap-tiap lembu jantan, serta dua persepuluh efa tepung yang terbaik sebagai korban sajian, diolah dengan minyak, untuk domba jantan yang seekor itu,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=Persembahan-persembahan AND book:4&page=8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)