Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 121 - 140 dari 437 untuk bendanya (0.001 seconds)
(0.07)Mat 19:22

Ketika orang muda itu mendengar perkataan itu, pergilah ia dengan sedih, sebab banyak hartanya.

(0.07)Luk 14:34

Garam memang baik, tetapi jika garam juga menjadi tawar, dengan apakah ia diasinkan?

(0.07)Luk 16:12

Dan jikalau kamu tidak setia dalam harta orang lain, siapakah yang akan menyerahkan hartamu sendiri kepadamu?

(0.07)Rm 2:22

Engkau yang berkata: "Jangan berzinah," mengapa engkau sendiri berzinah? Engkau yang jijik akan segala berhala, mengapa engkau sendiri merampok rumah berhala?

(0.07)Gal 6:6

Dan baiklah dia, yang menerima pengajaran dalam Firman, membagi segala sesuatu yang ada padanya dengan orang yang memberikan pengajaran itu.

(0.07)1Tim 6:18

Peringatkanlah agar mereka itu berbuat baik, menjadi kaya dalam kebajikan, suka memberi dan membagi

(0.07)1Tim 6:19

dan dengan demikian mengumpulkan suatu harta sebagai dasar yang baik bagi dirinya di waktu yang akan datang untuk mencapai hidup yang sebenarnya.

(0.07)Ibr 11:26

Ia menganggap penghinaan karena Kristus sebagai kekayaan yang lebih besar dari pada semua harta Mesir, sebab pandangannya ia arahkan kepada upah.

(0.07)1Taw 26:24

adalah Sebuel bin Gersom bin Musa yang menjadi kepala perbendaharaan.

(0.07)Ezr 8:34

Semuanya dihitung dan ditimbang kembali, dan jumlah timbangannya dibukukan.

(0.07)Ams 2:4

jikalau engkau mencarinya seperti mencari perak, dan mengejarnya seperti mengejar harta terpendam,

(0.07)1Raj 15:15

Ia membawa persembahan-persembahan kudus ayahnya dan persembahan-persembahan kudusnya sendiri ke rumah TUHAN, yakni emas dan perak serta barang-barang lain.

(0.06)Im 11:32

Dan segala sesuatu menjadi najis, kalau seekor yang mati dari binatang-binatang itu jatuh ke atasnya: perkakas kayu apa saja atau pakaian atau kulit atau karung, setiap barang yang dipergunakan untuk sesuatu apapun, haruslah dimasukkan ke dalam air dan menjadi najis sampai matahari terbenam, kemudian menjadi tahir pula.

(0.06)Kel 12:35

Orang Israel melakukan juga seperti kata Musa; mereka meminta dari orang Mesir barang-barang emas dan perak serta kain-kain.

(0.06)Bil 16:32

dan bumi membuka mulutnya dan menelan mereka dengan seisi rumahnya dan dengan semua orang yang ada pada Korah dan dengan segala harta milik mereka.

(0.06)Ayb 20:26

Kegelapan semata-mata tersedia bagi dia, api yang tidak ditiup memakan dia dan menghabiskan apa yang tersisa dalam kemahnya.

(0.06)Yeh 45:11

Sepatutnyalah efa dan bat mempunyai ukuran yang sama yang ditera, sehingga satu bat isinya sepersepuluh homer, dan satu efa ialah sepersepuluh homer juga; jadi menurut homerlah ukuran-ukuran itu ditera.

(0.06)Rm 2:5

Tetapi oleh kekerasan hatimu yang tidak mau bertobat, engkau menimbun murka atas dirimu sendiri pada hari waktu mana murka dan hukuman Allah yang adil akan dinyatakan.

(0.06)1Tim 6:7

Sebab kita tidak membawa sesuatu apa ke dalam dunia dan kitapun tidak dapat membawa apa-apa ke luar.

(0.06)Ibr 9:6

Demikianlah caranya tempat yang kudus itu diatur. Maka imam-imam senantiasa masuk ke dalam kemah yang paling depan itu untuk melakukan ibadah mereka,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=bendanya&page=7
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)