Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 101 - 120 dari 208 untuk panas (0.001 seconds)
(0.15)Kis 5:33

Mendengar perkataan itu sangatlah tertusuk hati mereka dan mereka bermaksud membunuh rasul-rasul itu.

(0.15)Kis 7:54

Ketika anggota-anggota Mahkamah Agama itu mendengar semuanya itu, sangat tertusuk hati mereka. Maka mereka menyambutnya dengan gertakan gigi.

(0.15)2Ptr 3:12

yaitu kamu yang menantikan dan mempercepat kedatangan hari Allah. Pada hari itu langit akan binasa dalam api dan unsur-unsur dunia akan hancur karena nyalanya.

(0.14)Ul 29:23

seluruh tanahnya yang telah hangus oleh belerang dan garam, yang tidak ditaburi, tidak menumbuhkan apa-apa dan tidak ada tumbuh-tumbuhan apapun yang timbul dari padanya, seperti pada waktu ditunggangbalikkan-Nya Sodom, Gomora, Adma dan Zeboim, yakni yang ditunggangbalikkan TUHAN dalam murka dan kepanasan amarah-Nya--

(0.14)Yeh 5:13

Aku akan melampiaskan murka-Ku kepada mereka, sehingga hati-Ku yang panas tenang kembali dan Aku merasa puas; dan mereka akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN yang mengatakannya di dalam cemburu-Ku, tatkala Aku melampiaskan amarah-Ku kepada mereka.

(0.14)Hag 1:6

Kamu menabur banyak, tetapi membawa pulang hasil sedikit; kamu makan, tetapi tidak sampai kenyang; kamu minum, tetapi tidak sampai puas; kamu berpakaian, tetapi badanmu tidak sampai panas; dan orang yang bekerja untuk upah, ia bekerja untuk upah yang ditaruh dalam pundi-pundi yang berlobang!

(0.10)Ayb 15:30

Ia tidak akan luput dari kegelapan, tunasnya akan dilayukan oleh nyala api, dan ia akan dilenyapkan oleh nafas mulut-Nya.

(0.10)Ayb 41:20

(41-11) Dari dalam lubang hidungnya mengepul uap bagaikan dari dalam belanga yang mendidih dan menggelegak isinya.

(0.10)Mzm 37:1

Dari Daud. Jangan marah karena orang yang berbuat jahat, jangan iri hati kepada orang yang berbuat curang;

(0.10)Mzm 38:7

(38-8) Sebab pinggangku penuh radang, tidak ada yang sehat pada dagingku;

(0.10)Mzm 118:12

Mereka mengelilingi aku seperti lebah, mereka menyala-nyala seperti api duri, --demi nama TUHAN, sesungguhnya aku pukul mereka mundur.

(0.10)Ams 14:17

Siapa lekas naik darah, berlaku bodoh, tetapi orang yang bijaksana, bersabar.

(0.10)Ams 14:29

Orang yang sabar besar pengertiannya, tetapi siapa cepat marah membesarkan kebodohan.

(0.10)Ams 15:18

Si pemarah membangkitkan pertengkaran, tetapi orang yang sabar memadamkan perbantahan.

(0.10)Ams 23:17

Janganlah hatimu iri kepada orang-orang yang berdosa, tetapi takutlah akan TUHAN senantiasa.

(0.10)Ams 24:19

Jangan menjadi marah karena orang yang berbuat jahat, jangan iri kepada orang fasik.

(0.10)Ams 29:9

Jika orang bijak beperkara dengan orang bodoh, orang bodoh ini mengamuk dan tertawa, sehingga tak ada ketenangan.

(0.10)Ams 29:22

Si pemarah menimbulkan pertengkaran, dan orang yang lekas gusar, banyak pelanggarannya.

(0.10)Yer 8:20

Sudah lewat musim menuai, sudah berakhir musim kemarau, tetapi kita belum diselamatkan juga!

(0.09)2Sam 6:8

Daud menjadi marah, karena TUHAN telah menyambar Uza demikian hebatnya; maka tempat itu disebut orang Peres-Uza sampai sekarang.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=panas&page=6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)