Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 101 - 120 dari 172 untuk menjamu (0.000 seconds)
(0.06)Est 7:7

Lalu bangkitlah raja dengan panas hatinya dari pada minum anggur dan keluar ke taman istana; akan tetapi Haman masih tinggal untuk memohon nyawanya kepada Ester, sang ratu, karena ia melihat, bahwa telah putus niat raja untuk mendatangkan celaka kepadanya.

(0.06)Kid 2:4

Telah dibawanya aku ke rumah pesta, dan panjinya di atasku adalah cinta.

(0.05)Est 7:8

Ketika raja kembali dari taman istana ke dalam ruangan minum anggur, maka Haman berlutut pada katil tempat Ester berbaring. Maka titah raja: "Masih jugakah ia hendak menggagahi sang ratu di dalam istanaku sendiri?" Tatkala titah raja itu keluar dari mulutnya, maka diselubungi oranglah muka Haman.

(0.05)Ayb 42:11

Kemudian datanglah kepadanya semua saudaranya laki-laki dan perempuan dan semua kenalannya yang lama, dan makan bersama-sama dengan dia di rumahnya. Mereka menyatakan turut berdukacita dan menghibur dia oleh karena segala malapetaka yang telah ditimpakan TUHAN kepadanya, dan mereka masing-masing memberi dia uang satu kesita dan sebuah cincin emas.

(0.05)1Ptr 4:9

Berilah tumpangan seorang akan yang lain dengan tidak bersungut-sungut.

(0.05)Neh 5:17

Duduk pada mejaku orang-orang Yahudi dan para penguasa, seratus lima puluh orang, selain mereka yang datang kepada kami dari bangsa-bangsa sekeliling kami.

(0.05)Yoh 2:1

Pada hari ketiga ada perkawinan di Kana yang di Galilea, dan ibu Yesus ada di situ;

(0.05)Yoh 2:8

Lalu kata Yesus kepada mereka: "Sekarang cedoklah dan bawalah kepada pemimpin pesta." Lalu merekapun membawanya.

(0.05)1Kor 11:33

Karena itu, saudara-saudaraku, jika kamu berkumpul untuk makan, nantikanlah olehmu seorang akan yang lain.

(0.04)Ayb 31:31

Jikalau orang-orang di kemahku mengatakan: Siapa yang tidak kenyang dengan lauknya?

(0.04)Mzm 35:16

dengan fasik mereka mengolok-olok terus, menggertakkan giginya terhadap aku.

(0.04)Ams 9:2

memotong ternak sembelihannya, mencampur anggurnya, dan menyediakan hidangannya.

(0.04)Ams 9:5

"Marilah, makanlah rotiku, dan minumlah anggur yang telah kucampur;

(0.04)Yoh 2:9

Setelah pemimpin pesta itu mengecap air, yang telah menjadi anggur itu--dan ia tidak tahu dari mana datangnya, tetapi pelayan-pelayan, yang mencedok air itu, mengetahuinya--ia memanggil mempelai laki-laki,

(0.04)Yes 43:24

Engkau tidak membeli tebu wangi bagi-Ku dengan uang atau mengenyangkan Aku dengan lemak korban sembelihanmu. Tetapi engkau memberati Aku dengan dosamu, engkau menyusahi Aku dengan kesalahanmu.

(0.04)Est 5:7

Maka jawab Ester: "Permintaan dan keinginan hamba ialah:

(0.04)Ams 9:3

Pelayan-pelayan perempuan telah disuruhnya berseru-seru di atas tempat-tempat yang tinggi di kota:

(0.04)Ams 15:15

Hari orang berkesusahan buruk semuanya, tetapi orang yang gembira hatinya selalu berpesta.

(0.04)Luk 12:36

Dan hendaklah kamu sama seperti orang-orang yang menanti-nantikan tuannya yang pulang dari perkawinan, supaya jika ia datang dan mengetok pintu, segera dibuka pintu baginya.

(0.04)Luk 14:7

Karena Yesus melihat, bahwa tamu-tamu berusaha menduduki tempat-tempat kehormatan, Ia mengatakan perumpamaan ini kepada mereka:


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=menjamu&page=6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)