Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 81 - 100 dari 25009 untuk yang Mahabesar (0.006 seconds)
(0.66)3Yoh 1:4

Bagiku tidak ada sukacita yang lebih besar dari pada mendengar, bahwa anak-anakku hidup dalam kebenaran.

(0.66)Pkh 2:9

Dengan demikian aku menjadi besar, bahkan lebih besar dari pada siapapun yang pernah hidup di Yerusalem sebelum aku; dalam pada itu hikmatku tinggal tetap padaku.

(0.66)Yeh 17:3

Katakanlah: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Seekor burung rajawali yang besar dengan sayapnya yang besar dan panjang, penuh dengan bulu yang berwarna-warna datang ke gunung Libanon dan ia mengambil puncak pohon aras.

(0.66)Dan 8:21

Dan kambing jantan yang berbulu kesat itu ialah raja negeri Yunani, dan tanduk besar yang di antara kedua matanya itu ialah raja yang pertama.

(0.66)Why 16:19

Lalu terbelahlah kota besar itu menjadi tiga bagian dan runtuhlah kota-kota bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah. Maka teringatlah Allah akan Babel yang besar itu untuk memberikan kepadanya cawan yang penuh dengan anggur kegeraman murka-Nya.

(0.66)Ibr 9:11

Tetapi Kristus telah datang sebagai Imam Besar untuk hal-hal yang baik yang akan datang: Ia telah melintasi kemah yang lebih besar dan yang lebih sempurna, yang bukan dibuat oleh tangan manusia, --artinya yang tidak termasuk ciptaan ini, --

(0.66)Ul 9:1

"Dengarlah, hai orang Israel! Engkau akan menyeberangi sungai Yordan pada hari ini untuk memasuki serta menduduki daerah bangsa-bangsa yang lebih besar dan lebih kuat dari padamu, yakni kota-kota besar yang kubu-kubunya sampai ke langit--

(0.66)Ef 5:32

Rahasia ini besar, tetapi yang aku maksudkan ialah hubungan Kristus dan jemaat.

(0.66)Mzm 2:2

Raja-raja dunia bersiap-siap dan para pembesar bermufakat bersama-sama melawan TUHAN dan yang diurapi-Nya:

(0.65)2Raj 8:4

Raja sedang berbicara kepada Gehazi, bujang abdi Allah itu, katanya: "Cobalah ceritakan kepadaku tentang segala perbuatan besar yang dilakukan Elisa."

(0.65)Mzm 103:11

tetapi setinggi langit di atas bumi, demikian besarnya kasih setia-Nya atas orang-orang yang takut akan Dia;

(0.65)Dan 4:20

Pohon yang tuanku lihat itu, yang bertambah besar dan kuat, yang tingginya sampai ke langit dan yang terlihat sampai ke seluruh bumi,

(0.65)Mat 22:38

Itulah hukum yang terutama dan yang pertama.

(0.65)Ibr 7:4

Camkanlah betapa besarnya orang itu, yang kepadanya Abraham, bapa leluhur kita, memberikan sepersepuluh dari segala rampasan yang paling baik.

(0.65)Why 9:14

dan berkata kepada malaikat yang keenam yang memegang sangkakala itu: "Lepaskanlah keempat malaikat yang terikat dekat sungai besar Efrat itu."

(0.65)Ams 14:29

Orang yang sabar besar pengertiannya, tetapi siapa cepat marah membesarkan kebodohan.

(0.65)Kis 23:4

Dan orang-orang yang hadir di situ berkata: "Engkau mengejek Imam Besar Allah?"

(0.65)Ul 10:21

Dialah pokok puji-pujianmu dan Dialah Allahmu, yang telah melakukan di antaramu perbuatan-perbuatan yang besar dan dahsyat, yang telah kaulihat dengan matamu sendiri.

(0.64)Dan 2:48

Lalu raja memuliakan Daniel: dianugerahinyalah dengan banyak pemberian yang besar, dan dibuatnya dia menjadi penguasa atas seluruh wilayah Babel dan menjadi kepala semua orang bijaksana di Babel.

(0.64)Mat 23:11

Barangsiapa terbesar di antara kamu, hendaklah ia menjadi pelayanmu.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=yang Mahabesar&page=5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)