Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 81 - 100 dari 144 untuk terselip (ke luar) AND book:20 (0.001 seconds)
(0.09)Ams 17:16

Apakah gunanya uang di tangan orang bebal untuk membeli hikmat, sedang ia tidak berakal budi?

(0.09)Ams 20:16

Ambillah pakaian orang yang menanggung orang lain, dan tahanlah dia sebagai sandera ganti orang asing.

(0.09)Ams 23:33

Lalu matamu akan melihat hal-hal yang aneh, dan hatimu mengucapkan kata-kata yang kacau.

(0.09)Ams 18:16

Hadiah memberi keluasan kepada orang, membawa dia menghadap orang-orang besar.

(0.09)Ams 2:16

supaya engkau terlepas dari perempuan jalang, dari perempuan yang asing, yang licin perkataannya,

(0.09)Ams 2:22

tetapi orang fasik akan dipunahkan dari tanah itu, dan pengkhianat akan dibuang dari situ.

(0.09)Ams 7:10

Maka datanglah menyongsong dia seorang perempuan, berpakaian sundal dengan hati licik;

(0.09)Ams 8:34

Berbahagialah orang yang mendengarkan daku, yang setiap hari menunggu pada pintuku, yang menjaga tiang pintu gerbangku.

(0.09)Ams 12:18

Ada orang yang lancang mulutnya seperti tikaman pedang, tetapi lidah orang bijak mendatangkan kesembuhan.

(0.09)Ams 26:24

Si pembenci berpura-pura dengan bibirnya, tetapi dalam hati dikandungnya tipu daya.

(0.09)Ams 27:25

Kalau rumput menghilang dan tunas muda nampak, dan rumput gunung dikumpulkan,

(0.09)Ams 30:24

Ada empat binatang yang terkecil di bumi, tetapi yang sangat cekatan:

(0.09)Ams 2:19

Segala orang yang datang kepadanya tidak balik kembali, dan tidak mencapai jalan kehidupan.

(0.09)Ams 26:2

Seperti burung pipit mengirap dan burung layang-layang terbang, demikianlah kutuk tanpa alasan tidak akan kena.

(0.09)Ams 17:10

Suatu hardikan lebih masuk pada orang berpengertian dari pada seratus pukulan pada orang bebal.

(0.09)Ams 21:6

Memperoleh harta benda dengan lidah dusta adalah kesia-siaan yang lenyap dari orang yang mencari maut.

(0.09)Ams 1:23

Berpalinglah kamu kepada teguranku! Sesungguhnya, aku hendak mencurahkan isi hatiku kepadamu dan memberitahukan perkataanku kepadamu.

(0.09)Ams 3:33

Kutuk TUHAN ada di dalam rumah orang fasik, tetapi tempat kediaman orang benar diberkati-Nya.

(0.09)Ams 11:8

Orang benar diselamatkan dari kesukaran, lalu orang fasik menggantikannya.

(0.09)Ams 12:26

Orang benar mendapati tempat penggembalaannya, tetapi jalan orang fasik menyesatkan mereka sendiri.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=terselip (ke luar) AND book:20&page=5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)