Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 81 - 100 dari 3061 untuk menanggung hukuman (0.002 seconds)
(0.25)Yeh 23:35

Oleh sebab itu, beginilah firman Tuhan ALLAH: Oleh karena engkau melupakan Aku dan membelakangi Aku, sekarang tanggung sendirilah kemesumanmu dan persundalanmu."

(0.25)Yes 1:14

Perayaan-perayaan bulan barumu dan pertemuan-pertemuanmu yang tetap, Aku benci melihatnya; semuanya itu menjadi beban bagi-Ku, Aku telah payah menanggungnya.

(0.25)Mzm 119:13

Dengan bibirku aku menceritakan segala hukum yang Kauucapkan.

(0.25)Rm 8:2

Roh, yang memberi hidup telah memerdekakan kamu dalam Kristus dari hukum dosa dan hukum maut.

(0.24)Rm 9:31

Tetapi: bahwa Israel, sungguhpun mengejar hukum yang akan mendatangkan kebenaran, tidaklah sampai kepada hukum itu.

(0.24)Kel 21:12

"Siapa yang memukul seseorang, sehingga mati, pastilah ia dihukum mati.

(0.24)Mat 23:35

supaya kamu menanggung akibat penumpahan darah orang yang tidak bersalah mulai dari Habel, orang benar itu, sampai kepada Zakharia anak Berekhya, yang kamu bunuh di antara tempat kudus dan mezbah.

(0.24)1Kor 13:7

Ia menutupi segala sesuatu, percaya segala sesuatu, mengharapkan segala sesuatu, sabar menanggung segala sesuatu.

(0.24)Im 19:8

Siapa yang memakannya, akan menanggung kesalahannya sendiri, karena ia telah melanggar kekudusan persembahan kudus yang kepada TUHAN. Nyawa orang itu haruslah dilenyapkan dari antara orang-orang sebangsanya.

(0.24)Flp 4:13

Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku.

(0.24)Kej 38:17

Jawabnya: "Aku akan mengirimkan kepadamu seekor anak kambing dari kambing dombaku." Kata perempuan itu: "Asal engkau memberikan tanggungannya, sampai engkau mengirimkannya kepadaku."

(0.24)Hak 19:20

Lalu berkatalah orang tua itu: "Jangan kuatir! Segala yang engkau perlukan biarlah aku yang menanggung, tetapi janganlah engkau bermalam di tanah lapang kota ini."

(0.24)Bil 6:21

Itulah hukum tentang orang nazir yang menazarkan persembahannya kepada TUHAN berdasarkan kenazirannya, belum dihitung apa yang ia mampu mempersembahkan di samping itu. Sesuai dengan bunyi nazar yang diikrarkannya, demikianlah harus dilakukannya berdasarkan hukum tentang kenazirannya.

(0.24)Mzm 119:160

Dasar firman-Mu adalah kebenaran dan segala hukum-hukum-Mu yang adil adalah untuk selama-lamanya.

(0.24)Mzm 119:164

Tujuh kali dalam sehari aku memuji-muji Engkau, karena hukum-hukum-Mu yang adil.

(0.24)Kel 21:17

Siapa yang mengutuki ayahnya atau ibunya, ia pasti dihukum mati.

(0.24)Yak 4:11

Saudara-saudaraku, janganlah kamu saling memfitnah! Barangsiapa memfitnah saudaranya atau menghakiminya, ia mencela hukum dan menghakiminya; dan jika engkau menghakimi hukum, maka engkau bukanlah penurut hukum, tetapi hakimnya.

(0.24)Rm 7:23

tetapi di dalam anggota-anggota tubuhku aku melihat hukum lain yang berjuang melawan hukum akal budiku dan membuat aku menjadi tawanan hukum dosa yang ada di dalam anggota-anggota tubuhku.

(0.23)Ayb 36:17

Tetapi engkau sudah mendapat hukuman orang fasik sepenuhnya, engkau dicengkeram hukuman dan keadilan;

(0.23)Mzm 119:62

Tengah malam aku bangun untuk bersyukur kepada-Mu atas hukum-hukum-Mu yang adil.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=menanggung hukuman&page=5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)