Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 81 - 100 dari 593 untuk dihinanya AND book:[1 TO 39] (0.002 seconds)
(0.36)Mzm 113:7

Ia menegakkan orang yang hina dari dalam debu dan mengangkat orang yang miskin dari lumpur,

(0.36)Am 5:21

"Aku membenci, Aku menghinakan perayaanmu dan Aku tidak senang kepada perkumpulan rayamu.

(0.36)Nah 3:6

Aku akan melemparkan barang keji ke atasmu, akan menghina engkau dan akan membuat engkau menjadi tontonan.

(0.35)Yes 5:15

Maka manusia akan ditundukkan, dan orang akan direndahkan, ya, orang-orang sombong akan direndahkan.

(0.35)Ams 17:5

Siapa mengolok-olok orang miskin menghina Penciptanya; siapa gembira karena suatu kecelakaan tidak akan luput dari hukuman.

(0.34)Ayb 8:7

Maka kedudukanmu yang dahulu akan kelihatan hina, tetapi kedudukanmu yang kemudian akan menjadi sangat mulia.

(0.34)Ams 14:34

Kebenaran meninggikan derajat bangsa, tetapi dosa adalah noda bangsa.

(0.34)Ams 15:5

Orang bodoh menolak didikan ayahnya, tetapi siapa mengindahkan teguran adalah bijak.

(0.33)Mzm 15:4

yang memandang hina orang yang tersingkir, tetapi memuliakan orang yang takut akan TUHAN; yang berpegang pada sumpah, walaupun rugi;

(0.33)Yeh 22:7

Padamu ayah dan ibu dihina dan di tengah-tengahmu orang melakukan pemerasan terhadap orang asing, padamu anak yatim dan janda ditindas.

(0.33)Ams 12:16

Bodohlah yang menyatakan sakit hatinya seketika itu juga, tetapi bijak, yang mengabaikan cemooh.

(0.32)Zef 2:8

"Aku telah mendengar pencelaan dari pihak Moab dan kata-kata nista dari pihak bani Amon, bagaimana mereka mencela umat-Ku dan membesarkan dirinya terhadap daerah umat-Ku itu.

(0.32)Yes 63:18

Mengapa orang-orang fasik menghina tempat kudus-Mu, para lawan kami memijak-mijak bait kudus-Mu?

(0.32)Ams 13:18

Kemiskinan dan cemooh menimpa orang yang mengabaikan didikan, tetapi siapa mengindahkan teguran, ia dihormati.

(0.32)Hos 4:18

Persepakatan para pemabuk! mereka menyerahkan diri habis-habisan kepada persundalan; mereka lebih mencintai kehinaan dari pada kemasyhuran mereka.

(0.31)Mzm 10:13

Mengapa orang fasik menista Allah, sambil berkata dalam hatinya: "Engkau tidak menuntut?"

(0.31)Yeh 22:8

Engkau memandang ringan terhadap hal-hal yang kudus bagi-Ku dan hari-hari Sabat-Ku kaunajiskan.

(0.30)Mzm 51:17

(51-19) Korban sembelihan kepada Allah ialah jiwa yang hancur; hati yang patah dan remuk tidak akan Kaupandang hina, ya Allah.

(0.30)Mzm 62:9

(62-10) Hanya angin saja orang-orang yang hina, suatu dusta saja orang-orang yang mulia. Pada neraca mereka naik ke atas, mereka sekalian lebih ringan dari pada angin.

(0.30)Mi 7:6

Sebab anak laki-laki menghina ayahnya, anak perempuan bangkit melawan ibunya, menantu perempuan melawan ibu mertuanya; musuh orang ialah orang-orang seisi rumahnya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=dihinanya AND book:[1 TO 39]&page=5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)