Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 61 - 80 dari 99 untuk supaya mengambil AND book:4 (0.002 seconds)
(0.11)Bil 31:50

Sebab itu kami mempersembahkan sebagai persembahan kepada TUHAN apa yang didapat masing-masing, yakni barang-barang emas, gelang kaki, gelang tangan, cincin meterai, anting-anting dan kerongsang untuk mengadakan pendamaian bagi nyawa kami di hadapan TUHAN."

(0.11)Bil 3:38

Yang berkemah di depan Kemah Suci di sebelah timur, di depan Kemah Pertemuan, ialah Musa, dan Harun serta anak-anaknya, yang mengerjakan tugas pemeliharaan tempat kudus bagi orang Israel; tetapi orang awam yang mendekat, haruslah dihukum mati.

(0.09)Bil 22:2

Balak bin Zipor melihat segala yang dilakukan Israel kepada orang Amori.

(0.08)Bil 20:29

Ketika segenap umat itu melihat, bahwa Harun telah mati, maka seluruh orang Israel menangisi Harun tiga puluh hari lamanya.

(0.08)Bil 23:11

Lalu berkatalah Balak kepada Bileam: "Apakah yang kaulakukan kepadaku ini? Untuk menyerapah musuhkulah aku menjemput engkau, tetapi sebaliknya engkau memberkati mereka."

(0.08)Bil 4:22

"Hitunglah juga jumlah bani Gerson menurut puak dan kaum-kaum mereka.

(0.08)Bil 31:32

Adapun rampasan, yakni yang masih tinggal dari apa yang telah dijarah laskar itu berjumlah: enam ratus tujuh puluh lima ribu ekor kambing domba

(0.08)Bil 4:2

"Hitunglah jumlah bani Kehat sebagai suatu golongan tersendiri di antara bani Lewi, menurut kaum-kaum yang ada dalam puak mereka.

(0.08)Bil 31:18

Tetapi semua orang muda di antara perempuan yang belum pernah bersetubuh dengan laki-laki haruslah kamu biarkan hidup bagimu.

(0.07)Bil 26:55

Tetapi tanah itu harus dibagikan dengan membuang undi; menurut nama suku-suku nenek moyang mereka haruslah mereka mendapat milik pusaka;

(0.07)Bil 31:26

"Hitunglah jumlah rampasan yang telah diangkut, yang berupa manusia dan hewan--engkau ini dan imam Eleazar serta kepala-kepala puak umat itu.

(0.07)Bil 31:49

serta berkata kepadanya: "Hamba-hambamu ini telah menghitung jumlah prajurit yang ada di bawah kuasa kami dan dari mereka tidak ada seorangpun yang hilang.

(0.07)Bil 18:30

Lagi haruslah engkau berkata kepada mereka: Apabila kamu mengkhususkan yang terbaik dari padanya, maka bagi orang Lewi haruslah hal itu dihitungkan sebagai hasil tempat pengirikan dan hasil tempat pemerasan anggur;

(0.07)Bil 26:2

"Hitunglah jumlah segenap umat Israel, yang berumur dua puluh tahun ke atas menurut suku mereka, semua orang yang sanggup berperang di antara orang Israel."

(0.07)Bil 1:49

"Hanya suku Lewi janganlah kaucatat dan janganlah kauhitung jumlahnya bersama-sama dengan orang Israel,

(0.07)Bil 3:23

Kaum-kaum Gerson ini berkemah di belakang Kemah Suci di sebelah barat.

(0.07)Bil 3:29

Kaum-kaum bani Kehat ini berkemah pada sisi Kemah Suci sebelah selatan.

(0.07)Bil 32:18

kami tidak akan pulang ke rumah kami, sampai setiap orang Israel memperoleh milik pusakanya;

(0.07)Bil 32:41

Yair, anak Manasye, pergi merebut dusun-dusunnya dan menamainya Hawot-Yair.

(0.07)Bil 18:26

"Lagi haruslah engkau berbicara kepada orang Lewi dan berkata kepada mereka: Apabila kamu menerima dari pihak orang Israel persembahan persepuluhan yang Kuberikan kepadamu dari pihak mereka sebagai milik pusakamu, maka haruslah kamu mempersembahkan sebagian dari padanya sebagai persembahan khusus kepada TUHAN, yakni persembahan persepuluhanmu dari persembahan persepuluhan itu,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=supaya mengambil AND book:4&page=4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)