Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 61 - 80 dari 214 untuk bai* AND book:20 (0.002 seconds)
(0.44)Ams 16:16

Memperoleh hikmat sungguh jauh melebihi memperoleh emas, dan mendapat pengertian jauh lebih berharga dari pada mendapat perak.

(0.44)Ams 16:32

Orang yang sabar melebihi seorang pahlawan, orang yang menguasai dirinya, melebihi orang yang merebut kota.

(0.44)Ams 17:12

Lebih baik berjumpa dengan beruang betina yang kehilangan anak, dari pada dengan orang bebal dengan kebodohannya.

(0.44)Ams 17:26

Mengenakan denda orang benar adalah salah, memukul orang muliapun tidak patut.

(0.44)Ams 19:12

Kemarahan raja adalah seperti raung singa muda, tetapi kebaikannya seperti embun yang turun ke atas rumput.

(0.44)Ams 20:14

"Tidak baik! Tidak baik!", kata si pembeli, tetapi begitu ia pergi, ia memuji dirinya.

(0.44)Ams 21:21

Siapa mengejar kebenaran dan kasih akan memperoleh kehidupan, kebenaran dan kehormatan.

(0.44)Ams 22:9

Orang yang baik hati akan diberkati, karena ia membagi rezekinya dengan si miskin.

(0.44)Ams 24:25

Tetapi mereka yang memberi peringatan akan berbahagia, mereka akan mendapat ganjaran berkat.

(0.44)Ams 27:6

Seorang kawan memukul dengan maksud baik, tetapi seorang lawan mencium secara berlimpah-limpah.

(0.44)Ams 28:10

Siapa menyesatkan orang jujur ke jalan yang jahat akan jatuh ke dalam lobangnya sendiri, tetapi orang-orang yang tak bercela akan mewarisi kebahagiaan.

(0.44)Ams 29:27

Orang bodoh adalah kekejian bagi orang benar, orang yang jujur jalannya adalah kekejian bagi orang fasik.

(0.44)Ams 31:29

Banyak wanita telah berbuat baik, tetapi kau melebihi mereka semua.

(0.11)Ams 1:3

untuk menerima didikan yang menjadikan pandai, serta kebenaran, keadilan dan kejujuran,

(0.11)Ams 1:9

sebab karangan bunga yang indah itu bagi kepalamu, dan suatu kalung bagi lehermu.

(0.11)Ams 1:12

biarlah kita menelan mereka hidup-hidup seperti dunia orang mati, bulat-bulat, seperti mereka yang turun ke liang kubur;

(0.11)Ams 2:3

ya, jikalau engkau berseru kepada pengertian, dan menujukan suaramu kepada kepandaian,

(0.11)Ams 2:12

supaya engkau terlepas dari jalan yang jahat, dari orang yang mengucapkan tipu muslihat,

(0.11)Ams 2:13

dari mereka yang meninggalkan jalan yang lurus dan menempuh jalan yang gelap;

(0.11)Ams 2:22

tetapi orang fasik akan dipunahkan dari tanah itu, dan pengkhianat akan dibuang dari situ.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=bai* AND book:20&page=4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)