Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 621 - 640 dari 670 untuk oranglah AND book:20 (0.001 seconds)
(0.10)Ams 15:30

Mata yang bersinar-sinar menyukakan hati, dan kabar yang baik menyegarkan tulang.

(0.10)Ams 16:15

Wajah raja yang bercahaya memberi hidup dan kebaikannya seperti awan hujan musim semi.

(0.10)Ams 17:25

Anak yang bebal menyakiti hati ayahnya, dan memedihkan hati ibunya.

(0.10)Ams 18:3

Bila kefasikan datang, datanglah juga penghinaan dan cela disertai cemooh.

(0.10)Ams 20:28

Kasih dan setia melindungi raja, dan dengan kasih ia menopang takhtanya.

(0.10)Ams 20:30

Bilur-bilur yang berdarah membersihkan kejahatan, dan pukulan membersihkan lubuk hati.

(0.10)Ams 21:23

Siapa memelihara mulut dan lidahnya, memelihara diri dari pada kesukaran.

(0.10)Ams 21:30

Tidak ada hikmat dan pengertian, dan tidak ada pertimbangan yang dapat menandingi TUHAN.

(0.10)Ams 23:11

Karena penebus mereka kuat, Dialah yang membela perkara mereka melawan engkau.

(0.10)Ams 23:15

Hai anakku, jika hatimu bijak, hatiku juga bersukacita.

(0.10)Ams 23:25

Biarlah ayahmu dan ibumu bersukacita, biarlah beria-ria dia yang melahirkan engkau.

(0.10)Ams 24:3

Dengan hikmat rumah didirikan, dengan kepandaian itu ditegakkan,

(0.10)Ams 27:24

Karena harta benda tidaklah abadi. Apakah mahkota tetap turun-temurun?

(0.10)Ams 6:3

buatlah begini, hai anakku, dan lepaskanlah dirimu, karena engkau telah jatuh ke dalam genggaman sesamamu: pergilah, berlututlah, dan desaklah sesamamu itu;

(0.10)Ams 6:16

Enam perkara ini yang dibenci TUHAN, bahkan, tujuh perkara yang menjadi kekejian bagi hati-Nya:

(0.10)Ams 24:12

Kalau engkau berkata: "Sungguh, kami tidak tahu hal itu!" Apakah Dia yang menguji hati tidak tahu yang sebenarnya? Apakah Dia yang menjaga jiwamu tidak mengetahuinya, dan membalas manusia menurut perbuatannya?

(0.10)Ams 1:2

untuk mengetahui hikmat dan didikan, untuk mengerti kata-kata yang bermakna,

(0.10)Ams 1:3

untuk menerima didikan yang menjadikan pandai, serta kebenaran, keadilan dan kejujuran,

(0.10)Ams 1:29

Oleh karena mereka benci kepada pengetahuan dan tidak memilih takut akan TUHAN,

(0.10)Ams 5:20

Hai anakku, mengapa engkau berahi akan perempuan jalang, dan mendekap dada perempuan asing?


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=oranglah AND book:20&page=32
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)