Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 41 - 60 dari 119 untuk perhatian AND book:40 (0.000 seconds)
(0.40)Mat 5:3

"Berbahagialah orang yang miskin di hadapan Allah, karena merekalah yang empunya Kerajaan Sorga.

(0.40)Mat 10:16

"Lihat, Aku mengutus kamu seperti domba ke tengah-tengah serigala, sebab itu hendaklah kamu cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati.

(0.40)Mat 21:5

"Katakanlah kepada puteri Sion: Lihat, Rajamu datang kepadamu, Ia lemah lembut dan mengendarai seekor keledai, seekor keledai beban yang muda."

(0.40)Mat 2:10

Ketika mereka melihat bintang itu, sangat bersukacitalah mereka.

(0.40)Mat 12:18

"Lihatlah, itu Hamba-Ku yang Kupilih, yang Kukasihi, yang kepada-Nya jiwa-Ku berkenan; Aku akan menaruh roh-Ku ke atas-Nya, dan Ia akan memaklumkan hukum kepada bangsa-bangsa.

(0.40)Mat 9:2

Maka dibawa oranglah kepada-Nya seorang lumpuh yang terbaring di tempat tidurnya. Ketika Yesus melihat iman mereka, berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu: "Percayalah, hai anak-Ku, dosamu sudah diampuni."

(0.40)Mat 28:17

Ketika melihat Dia mereka menyembah-Nya, tetapi beberapa orang ragu-ragu.

(0.40)Mat 12:40

Sebab seperti Yunus tinggal di dalam perut ikan tiga hari tiga malam, demikian juga Anak Manusia akan tinggal di dalam rahim bumi tiga hari tiga malam.

(0.40)Mat 19:22

Ketika orang muda itu mendengar perkataan itu, pergilah ia dengan sedih, sebab banyak hartanya.

(0.40)Mat 13:21

Tetapi ia tidak berakar dan tahan sebentar saja. Apabila datang penindasan atau penganiayaan karena firman itu, orang itupun segera murtad.

(0.40)Mat 15:12

Maka datanglah murid-murid-Nya dan bertanya kepada-Nya: "Engkau tahu bahwa perkataan-Mu itu telah menjadi batu sandungan bagi orang-orang Farisi?"

(0.39)Mat 7:15

"Waspadalah terhadap nabi-nabi palsu yang datang kepadamu dengan menyamar seperti domba, tetapi sesungguhnya mereka adalah serigala yang buas.

(0.39)Mat 18:31

Melihat itu kawan-kawannya yang lain sangat sedih lalu menyampaikan segala yang terjadi kepada tuan mereka.

(0.39)Mat 27:18

Ia memang mengetahui, bahwa mereka telah menyerahkan Yesus karena dengki.

(0.39)Mat 13:20

Benih yang ditaburkan di tanah yang berbatu-batu ialah orang yang mendengar firman itu dan segera menerimanya dengan gembira.

(0.39)Mat 14:31

Segera Yesus mengulurkan tangan-Nya, memegang dia dan berkata: "Hai orang yang kurang percaya, mengapa engkau bimbang?"

(0.39)Mat 18:13

Dan Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya jika ia berhasil menemukannya, lebih besar kegembiraannya atas yang seekor itu dari pada atas yang kesembilan puluh sembilan ekor yang tidak sesat.

(0.39)Mat 2:3

Ketika raja Herodes mendengar hal itu terkejutlah ia beserta seluruh Yerusalem.

(0.39)Mat 26:8

Melihat itu murid-murid gusar dan berkata: "Untuk apa pemborosan ini?

(0.39)Mat 26:37

Dan Ia membawa Petrus dan kedua anak Zebedeus serta-Nya. Maka mulailah Ia merasa sedih dan gentar,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=perhatian AND book:40&page=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)