Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 41 - 60 dari 86 untuk mendakwa (0.001 seconds)
(0.13)Mzm 35:11

Saksi-saksi yang gemar kekerasan bangkit berdiri, apa yang tidak kuketahui, itulah yang mereka tuntut dari padaku.

(0.13)Mzm 50:8

Bukan karena korban sembelihanmu Aku menghukum engkau; bukankah korban bakaranmu tetap ada di hadapan-Ku?

(0.11)Ayb 31:35

Ah, sekiranya ada yang mendengarkan aku! --Inilah tanda tanganku! Hendaklah Yang Mahakuasa menjawab aku! --Sekiranya ada surat tuduhan yang ditulis lawanku!

(0.09)Kel 17:7

Dinamailah tempat itu Masa dan Meriba, oleh karena orang Israel telah bertengkar dan oleh karena mereka telah mencobai TUHAN dengan mengatakan: "Adakah TUHAN di tengah-tengah kita atau tidak?"

(0.07)Yoh 8:6

Mereka mengatakan hal itu untuk mencobai Dia, supaya mereka memperoleh sesuatu untuk menyalahkan-Nya. Tetapi Yesus membungkuk lalu menulis dengan jari-Nya di tanah.

(0.06)Why 2:4

Namun demikian Aku mencela engkau, karena engkau telah meninggalkan kasihmu yang semula.

(0.06)Rm 8:33

Siapakah yang akan menggugat orang-orang pilihan Allah? Allah, yang membenarkan mereka? Siapakah yang akan menghukum mereka?

(0.06)Luk 23:2

Di situ mereka mulai menuduh Dia, katanya: "Telah kedapatan oleh kami, bahwa orang ini menyesatkan bangsa kami, dan melarang membayar pajak kepada Kaisar, dan tentang diri-Nya Ia mengatakan, bahwa Ia adalah Kristus, yaitu Raja."

(0.06)Mrk 3:2

Mereka mengamat-amati Yesus, kalau-kalau Ia menyembuhkan orang itu pada hari Sabat, supaya mereka dapat mempersalahkan Dia.

(0.05)Yes 50:8

Dia yang menyatakan aku benar telah dekat. Siapakah yang berani berbantah dengan aku? Marilah kita tampil bersama-sama! Siapakah lawanku berperkara? Biarlah ia mendekat kepadaku!

(0.05)Kis 24:13

Dan mereka tidak dapat membuktikan kepadamu apa yang sekarang dituduhkan mereka kepada diriku.

(0.05)Ayb 13:19

Siapa mau bersengketa dengan aku? Pada saat itu juga aku mau berdiam diri dan binasa.

(0.05)Ayb 19:28

Kalau kamu berkata: Kami akan menuntut dia dan mendapatkan padanya sebab perkaranya!,

(0.05)Ams 23:10

Jangan engkau memindahkan batas tanah yang lama, dan memasuki ladang anak-anak yatim.

(0.05)Luk 16:1

Dan Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Ada seorang kaya yang mempunyai seorang bendahara. Kepadanya disampaikan tuduhan, bahwa bendahara itu menghamburkan miliknya.

(0.05)Kis 16:20

Setelah mereka membawa keduanya menghadap pembesar-pembesar kota itu, berkatalah mereka, katanya: "Orang-orang ini mengacau kota kita ini, karena mereka orang Yahudi,

(0.05)1Kor 6:4

Sekalipun demikian, jika kamu harus mengurus perkara-perkara biasa, kamu menyerahkan urusan itu kepada mereka yang tidak berarti dalam jemaat?

(0.05)Kis 25:7

Sesudah Paulus tiba di situ, semua orang Yahudi yang datang dari Yerusalem berdiri mengelilinginya dan mereka mengemukakan banyak tuduhan berat terhadap dia yang tidak dapat mereka buktikan.

(0.04)Ayb 1:6

Pada suatu hari datanglah anak-anak Allah menghadap TUHAN dan di antara mereka datanglah juga Iblis.

(0.04)Luk 23:14

dan berkata kepada mereka: "Kamu telah membawa orang ini kepadaku sebagai seorang yang menyesatkan rakyat. Kamu lihat sendiri bahwa aku telah memeriksa-Nya, dan dari kesalahan-kesalahan yang kamu tuduhkan kepada-Nya tidak ada yang kudapati pada-Nya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=mendakwa&page=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)