Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 51 untuk tak ada hasil AND book:[1 TO 39] AND book:20 (0.002 seconds)
(0.09)Ams 12:27

Orang malas tidak akan menangkap buruannya, tetapi orang rajin akan memperoleh harta yang berharga.

(0.09)Ams 13:17

Utusan orang fasik menjerumuskan orang ke dalam celaka, tetapi duta yang setia mendatangkan kesembuhan.

(0.09)Ams 22:29

Pernahkah engkau melihat orang yang cakap dalam pekerjaannya? Di hadapan raja-raja ia akan berdiri, bukan di hadapan orang-orang yang hina.

(0.07)Ams 13:2

Dari buah mulutnya seseorang akan makan yang baik, tetapi nafsu seorang pengkhianat ialah melakukan kelaliman.

(0.07)Ams 16:33

Undi dibuang di pangkuan, tetapi setiap keputusannya berasal dari pada TUHAN.

(0.07)Ams 4:26

Tempuhlah jalan yang rata dan hendaklah tetap segala jalanmu.

(0.07)Ams 16:1

Manusia dapat menimbang-nimbang dalam hati, tetapi jawaban lidah berasal dari pada TUHAN.

(0.07)Ams 9:10

Permulaan hikmat adalah takut akan TUHAN, dan mengenal Yang Mahakudus adalah pengertian.

(0.07)Ams 13:10

Keangkuhan hanya menimbulkan pertengkaran, tetapi mereka yang mendengarkan nasihat mempunyai hikmat.

(0.07)Ams 4:13

Berpeganglah pada didikan, janganlah melepaskannya, peliharalah dia, karena dialah hidupmu.

(0.07)Ams 11:10

Bila orang benar mujur, beria-rialah kota, dan bila orang fasik binasa, gemuruhlah sorak-sorai.

(0.07)Ams 10:5

Siapa mengumpulkan pada musim panas, ia berakal budi; siapa tidur pada waktu panen membuat malu.

(0.07)Ams 20:4

Pada musim dingin si pemalas tidak membajak; jikalau ia mencari pada musim menuai, maka tidak ada apa-apa.

(0.07)Ams 8:14

Padaku ada nasihat dan pertimbangan, akulah pengertian, padakulah kekuatan.

(0.07)Ams 25:4

Sisihkanlah sanga dari perak, maka keluarlah benda yang indah bagi pandai emas.

(0.07)Ams 2:7

Ia menyediakan pertolongan bagi orang yang jujur, menjadi perisai bagi orang yang tidak bercela lakunya,

(0.07)Ams 3:35

Orang yang bijak akan mewarisi kehormatan, tetapi orang yang bebal akan menerima cemooh.

(0.07)Ams 17:8

Hadiah suapan adalah seperti mestika di mata yang memberinya, ke mana juga ia memalingkan muka, ia beruntung.

(0.06)Ams 1:14

buanglah undimu ke tengah-tengah kami, satu pundi-pundi bagi kita sekalian."

(0.05)Ams 9:11

Karena oleh aku umurmu diperpanjang, dan tahun-tahun hidupmu ditambah.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=tak ada hasil AND book:[1 TO 39] AND book:20&page=2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)