Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 125 untuk lagi AND book:[40 TO 66] AND book:58 (0.002 seconds)
(0.94)Ibr 5:12

Sebab sekalipun kamu, ditinjau dari sudut waktu, sudah seharusnya menjadi pengajar, kamu masih perlu lagi diajarkan asas-asas pokok dari penyataan Allah, dan kamu masih memerlukan susu, bukan makanan keras.

(0.42)Ibr 7:10

sebab ia masih berada dalam tubuh bapa leluhurnya, ketika Melkisedek menyongsong bapa leluhurnya itu.

(0.42)Ibr 9:21

Dan juga kemah dan semua alat untuk ibadah dipercikinya secara demikian dengan darah.

(0.42)Ibr 11:36

Ada pula yang diejek dan didera, bahkan yang dibelenggu dan dipenjarakan.

(0.42)Ibr 12:9

Selanjutnya: dari ayah kita yang sebenarnya kita beroleh ganjaran, dan mereka kita hormati; kalau demikian bukankah kita harus lebih taat kepada Bapa segala roh, supaya kita boleh hidup?

(0.42)Ibr 9:17

Karena suatu wasiat barulah sah, kalau pembuat wasiat itu telah mati, sebab ia tidak berlaku, selama pembuat wasiat itu masih hidup.

(0.42)Ibr 13:3

Ingatlah akan orang-orang hukuman, karena kamu sendiri juga adalah orang-orang hukuman. Dan ingatlah akan orang-orang yang diperlakukan sewenang-wenang, karena kamu sendiri juga masih hidup di dunia ini.

(0.42)Ibr 10:15

Dan tentang hal itu Roh Kudus juga memberi kesaksian kepada kita,

(0.42)Ibr 9:8

Dengan ini Roh Kudus menyatakan, bahwa jalan ke tempat yang kudus itu belum terbuka, selama kemah yang pertama itu masih ada.

(0.42)Ibr 4:5

Dan dalam nas itu kita baca: "Mereka takkan masuk ke tempat perhentian-Ku."

(0.42)Ibr 13:19

Dan secara khusus aku menasihatkan kamu, agar kamu melakukannya, supaya aku lebih lekas dikembalikan kepada kamu.

(0.42)Ibr 7:20

Dan sama seperti hal ini tidak terjadi tanpa sumpah--memang mereka telah menjadi imam tanpa sumpah,

(0.42)Ibr 3:13

Tetapi nasihatilah seorang akan yang lain setiap hari, selama masih dapat dikatakan "hari ini", supaya jangan ada di antara kamu yang menjadi tegar hatinya karena tipu daya dosa.

(0.41)Ibr 4:8

Sebab, andaikata Yosua telah membawa mereka masuk ke tempat perhentian, pasti Allah tidak akan berkata-kata kemudian tentang suatu hari lain.

(0.41)Ibr 1:6

Dan ketika Ia membawa pula Anak-Nya yang sulung ke dunia, Ia berkata: "Semua malaikat Allah harus menyembah Dia."

(0.41)Ibr 2:1

Karena itu harus lebih teliti kita memperhatikan apa yang telah kita dengar, supaya kita jangan hanyut dibawa arus.

(0.41)Ibr 7:23

Dan dalam jumlah yang besar mereka telah menjadi imam, karena mereka dicegah oleh maut untuk tetap menjabat imam.

(0.41)Ibr 7:11

Karena itu, andaikata oleh imamat Lewi telah tercapai kesempurnaan--sebab karena imamat itu umat Israel telah menerima Taurat--apakah sebabnya masih perlu seorang lain ditetapkan menjadi imam besar menurut peraturan Melkisedek dan yang tentang dia tidak dikatakan menurut peraturan Harun?

(0.41)Ibr 11:5

Karena iman Henokh terangkat, supaya ia tidak mengalami kematian, dan ia tidak ditemukan, karena Allah telah mengangkatnya. Sebab sebelum ia terangkat, ia memperoleh kesaksian, bahwa ia berkenan kepada Allah.

(0.41)Ibr 4:1

Sebab itu, baiklah kita waspada, supaya jangan ada seorang di antara kamu yang dianggap ketinggalan, sekalipun janji akan masuk ke dalam perhentian-Nya masih berlaku.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=lagi AND book:[40 TO 66] AND book:58&page=2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)