Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 33 dari 33 untuk bawahan AND book:1 (0.002 seconds)
(0.10506975041597)Kej 28:11

Ia sampai di suatu tempat, dan bermalam di situ, karena matahari telah terbenam. Ia mengambil sebuah batu yang terletak di tempat itu dan dipakainya sebagai alas kepala, lalu membaringkan dirinya di tempat itu.

(0.095077798668885)Kej 8:2

Ditutuplah mata-mata air samudera raya serta tingkap-tingkap di langit dan berhentilah hujan lebat dari langit,

(0.092734036605657)Kej 1:6

Berfirmanlah Allah: "Jadilah cakrawala di tengah segala air untuk memisahkan air dari air."

(0.091929790349418)Kej 9:25

berkatalah ia: "Terkutuklah Kanaan, hendaklah ia menjadi hamba yang paling hina bagi saudara-saudaranya."

(0.090390274542429)Kej 39:23

Dan kepala penjara tidak mencampuri segala yang dipercayakannya kepada Yusuf, karena TUHAN menyertai dia dan apa yang dikerjakannya dibuat TUHAN berhasil.

(0.090272495840266)Kej 2:6

tetapi ada kabut naik ke atas dari bumi dan membasahi seluruh permukaan bumi itu--

(0.090272495840266)Kej 7:10

Setelah tujuh hari datanglah air bah meliputi bumi.

(0.090272495840266)Kej 26:19

Ketika hamba-hamba Ishak menggali di lembah itu, mereka mendapati di situ mata air yang berbual-bual airnya.

(0.088615207986689)Kej 1:29

Berfirmanlah Allah: "Lihatlah, Aku memberikan kepadamu segala tumbuh-tumbuhan yang berbiji di seluruh bumi dan segala pohon-pohonan yang buahnya berbiji; itulah akan menjadi makananmu.

(0.088615207986689)Kej 18:3

serta berkata: "Tuanku, jika aku telah mendapat kasih tuanku, janganlah kiranya lampaui hambamu ini.

(0.08695791014975)Kej 7:11

Pada waktu umur Nuh enam ratus tahun, pada bulan yang kedua, pada hari yang ketujuh belas bulan itu, pada hari itulah terbelah segala mata air samudera raya yang dahsyat dan terbukalah tingkap-tingkap di langit.

(0.08695791014975)Kej 39:22

Sebab itu kepala penjara mempercayakan semua tahanan dalam penjara itu kepada Yusuf, dan segala pekerjaan yang harus dilakukan di situ, dialah yang mengurusnya.

(0.08695791014975)Kej 44:18

Lalu tampillah Yehuda mendekatinya dan berkata: "Mohon bicara tuanku, izinkanlah kiranya hambamu ini mengucapkan sepatah kata kepada tuanku dan janganlah kiranya bangkit amarahmu terhadap hambamu ini, sebab tuanku adalah seperti Firaun sendiri.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=bawahan AND book:1&page=2
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)