Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 261 - 280 dari 6506 untuk tiadakanlah (0.001 seconds)
(0.17)Ayb 5:4

Anak-anaknya selalu tidak tertolong, mereka diinjak-injak di pintu gerbang tanpa ada orang yang melepaskannya.

(0.17)Ayb 5:6

Karena bukan dari debu terbit bencana dan bukan dari tanah tumbuh kesusahan;

(0.17)Ayb 5:24

Engkau akan mengalami, bahwa kemahmu aman dan apabila engkau memeriksa tempat kediamanmu, engkau tidak akan kehilangan apa-apa.

(0.17)Ayb 9:33

Tidak ada wasit di antara kami, yang dapat memegang kami berdua!

(0.17)Ayb 11:19

engkau akan berbaring tidur dengan tidak diganggu, dan banyak orang akan mengambil muka kepadamu.

(0.17)Ayb 14:2

Seperti bunga ia berkembang, lalu layu, seperti bayang-bayang ia hilang lenyap dan tidak dapat bertahan.

(0.17)Ayb 15:32

Sebelum genap masanya, ajalnya akan sampai; dan rantingnyapun tidak akan menghijau.

(0.17)Ayb 17:10

Tetapi kamu sekalian, silakan datang kembali! Seorang yang mempunyai hikmat takkan kudapati di antara kamu!

(0.17)Ayb 24:7

Dengan telanjang mereka bermalam, karena tidak ada pakaian, dan mereka tidak mempunyai selimut pada waktu dingin;

(0.17)Ayb 24:8

oleh hujan lebat di pegunungan mereka basah kuyup, dan karena tidak ada tempat berlindung, mereka mengimpitkan badannya pada gunung batu.

(0.17)Ayb 26:8

Ia membungkus air di dalam awan-Nya, namun awan itu tidak robek.

(0.17)Mzm 3:2

(3-3) banyak orang yang berkata tentang aku: "Baginya tidak ada pertolongan dari pada Allah." Sela

(0.17)Mzm 3:6

(3-7) Aku tidak takut kepada puluhan ribu orang yang siap mengepung aku.

(0.17)Mzm 16:8

Aku senantiasa memandang kepada TUHAN; karena Ia berdiri di sebelah kananku, aku tidak goyah.

(0.17)Mzm 18:21

(18-22) sebab aku tetap mengikuti jalan TUHAN dan tidak berlaku fasik terhadap Allahku.

(0.17)Mzm 22:11

(22-12) Janganlah jauh dari padaku, sebab kesusahan telah dekat, dan tidak ada yang menolong.

(0.17)Mzm 26:5

aku benci kepada perkumpulan orang yang berbuat jahat, dan dengan orang fasik aku tidak duduk.

(0.17)Mzm 37:19

mereka tidak akan mendapat malu pada waktu kecelakaan, dan mereka akan menjadi kenyang pada hari-hari kelaparan.

(0.17)Mzm 37:21

Orang fasik meminjam dan tidak membayar kembali, tetapi orang benar adalah pengasih dan pemurah.

(0.17)Mzm 44:21

(44-22) masakan Allah tidak akan menyelidikinya? Karena Ia mengetahui rahasia hati!


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=tiadakanlah&page=14
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)