Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 181 - 200 dari 339 untuk kasihani AND book:[1 TO 39] (0.002 seconds)
(0.04)Est 8:5

serta sembahnya: "Jikalau baik pada pemandangan raja dan jikalau hamba mendapat kasih raja, dan hal ini kiranya dipandang benar oleh raja dan raja berkenan kepada hamba, maka hendaklah dikeluarkan surat titah untuk menarik kembali surat-surat yang berisi rancangan Haman bin Hamedata, orang Agag itu, yang ditulisnya untuk membinasakan orang Yahudi di dalam semua daerah kerajaan.

(0.04)Yes 49:13

Bersorak-sorailah, hai langit, bersorak-soraklah, hai bumi, dan bergembiralah dengan sorak-sorai, hai gunung-gunung! Sebab TUHAN menghibur umat-Nya dan menyayangi orang-orang-Nya yang tertindas.

(0.04)Yer 31:2

Beginilah firman TUHAN: Ia mendapat kasih karunia di padang gurun, yaitu bangsa yang terluput dari pedang itu! Israel berjalan mencari istirahat bagi dirinya!

(0.04)Yun 1:6

Datanglah nakhoda mendapatkannya sambil berkata: "Bagaimana mungkin engkau tidur begitu nyenyak? Bangunlah, berserulah kepada Allahmu, barangkali Allah itu akan mengindahkan kita, sehingga kita tidak binasa."

(0.04)Za 1:12

Berbicaralah Malaikat TUHAN itu, katanya: Ya TUHAN semesta alam, berapa lama lagi Engkau tidak menyayangi Yerusalem dan kota-kota Yehuda yang telah tujuh puluh tahun lamanya Kaumurkai itu?

(0.04)Kej 30:27

Tetapi Laban berkata kepadanya: "Sekiranya aku mendapat kasihmu! Telah nyata kepadaku, bahwa TUHAN memberkati aku karena engkau."

(0.04)Kej 33:8

Berkatalah Esau: "Apakah maksudmu dengan seluruh pasukan, yang telah bertemu dengan aku tadi?" Jawabnya: "Untuk mendapat kasih tuanku."

(0.04)Kej 39:4

maka Yusuf mendapat kasih tuannya, dan ia boleh melayani dia; kepada Yusuf diberikannya kuasa atas rumahnya dan segala miliknya diserahkannya pada kekuasaan Yusuf.

(0.04)Kej 47:25

Lalu berkatalah mereka: "Engkau telah memelihara hidup kami; asal kiranya kami mendapat kasih tuanku, biarlah kami menjadi hamba kepada Firaun."

(0.04)Hak 10:16

Dan mereka menjauhkan para allah asing dari tengah-tengah mereka, lalu mereka beribadah kepada TUHAN. Maka TUHAN tidak dapat lagi menahan hati-Nya melihat kesukaran mereka.

(0.04)1Raj 13:30

Mayat orang itu dikuburkannya di dalam kuburnya sendiri, maka diratapilah dia: "Wahai, saudaraku!"

(0.04)Mzm 18:25

(18-26) Terhadap orang yang setia Engkau berlaku setia, terhadap orang yang tidak bercela Engkau berlaku tidak bercela,

(0.04)Mzm 45:2

(45-3) Engkau yang terelok di antara anak-anak manusia, kemurahan tercurah pada bibirmu, sebab itu Allah telah memberkati engkau untuk selama-lamanya.

(0.04)Mi 7:19

Biarlah Ia kembali menyayangi kita, menghapuskan kesalahan-kesalahan kita dan melemparkan segala dosa kita ke dalam tubir-tubir laut.

(0.04)Ayb 29:4

seperti ketika aku mengalami masa remajaku, ketika Allah bergaul karib dengan aku di dalam kemahku;

(0.04)Mzm 77:7

(77-8) "Untuk selamanyakah Tuhan menolak dan tidak kembali bermurah hati lagi?

(0.04)Mzm 109:4

Sebagai balasan terhadap kasihku mereka menuduh aku, sedang aku mendoakan mereka.

(0.04)Ams 10:12

Kebencian menimbulkan pertengkaran, tetapi kasih menutupi segala pelanggaran.

(0.04)Ams 27:5

Lebih baik teguran yang nyata-nyata dari pada kasih yang tersembunyi.

(0.04)Ams 31:26

Ia membuka mulutnya dengan hikmat, pengajaran yang lemah lembut ada di lidahnya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kasihani AND book:[1 TO 39]&page=10
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)