Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 181 - 200 dari 234 untuk Kamu telah memperolehnya AND book:45 (0.001 seconds)
(0.07)Rm 14:2

Yang seorang yakin, bahwa ia boleh makan segala jenis makanan, tetapi orang yang lemah imannya hanya makan sayur-sayuran saja.

(0.07)Rm 14:23

Tetapi barangsiapa yang bimbang, kalau ia makan, ia telah dihukum, karena ia tidak melakukannya berdasarkan iman. Dan segala sesuatu yang tidak berdasarkan iman, adalah dosa.

(0.05)Rm 14:19

Sebab itu marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.

(0.05)Rm 3:28

Karena kami yakin, bahwa manusia dibenarkan karena iman, dan bukan karena ia melakukan hukum Taurat.

(0.05)Rm 3:31

Jika demikian, adakah kami membatalkan hukum Taurat karena iman? Sama sekali tidak! Sebaliknya, kami meneguhkannya.

(0.05)Rm 8:6

Karena keinginan daging adalah maut, tetapi keinginan Roh adalah hidup dan damai sejahtera.

(0.05)Rm 10:10

Karena dengan hati orang percaya dan dibenarkan, dan dengan mulut orang mengaku dan diselamatkan.

(0.05)Rm 3:22

yaitu kebenaran Allah karena iman dalam Yesus Kristus bagi semua orang yang percaya. Sebab tidak ada perbedaan.

(0.05)Rm 8:12

Jadi, saudara-saudara, kita adalah orang berhutang, tetapi bukan kepada daging, supaya hidup menurut daging.

(0.05)Rm 9:16

Jadi hal itu tidak tergantung pada kehendak orang atau usaha orang, tetapi kepada kemurahan hati Allah.

(0.05)Rm 9:3

Bahkan, aku mau terkutuk dan terpisah dari Kristus demi saudara-saudaraku, kaum sebangsaku secara jasmani.

(0.05)Rm 4:22

Karena itu hal ini diperhitungkan kepadanya sebagai kebenaran.

(0.05)Rm 3:30

Artinya, kalau ada satu Allah, yang akan membenarkan baik orang-orang bersunat karena iman, maupun orang-orang tak bersunat juga karena iman.

(0.05)Rm 4:4

Kalau ada orang yang bekerja, upahnya tidak diperhitungkan sebagai hadiah, tetapi sebagai haknya.

(0.05)Rm 8:5

Sebab mereka yang hidup menurut daging, memikirkan hal-hal yang dari daging; mereka yang hidup menurut Roh, memikirkan hal-hal yang dari Roh.

(0.05)Rm 9:1

Aku mengatakan kebenaran dalam Kristus, aku tidak berdusta. Suara hatiku turut bersaksi dalam Roh Kudus,

(0.05)Rm 16:18

Sebab orang-orang demikian tidak melayani Kristus, Tuhan kita, tetapi melayani perut mereka sendiri. Dan dengan kata-kata mereka yang muluk-muluk dan bahasa mereka yang manis mereka menipu orang-orang yang tulus hatinya.

(0.05)Rm 2:29

Tetapi orang Yahudi sejati ialah dia yang tidak nampak keyahudiannya dan sunat ialah sunat di dalam hati, secara rohani, bukan secara hurufiah. Maka pujian baginya datang bukan dari manusia, melainkan dari Allah.

(0.05)Rm 3:1

Jika demikian, apakah kelebihan orang Yahudi dan apakah gunanya sunat?

(0.05)Rm 8:1

Demikianlah sekarang tidak ada penghukuman bagi mereka yang ada di dalam Kristus Yesus.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=Kamu telah memperolehnya AND book:45&page=10
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)