Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 5 dari 5 untuk ranting-rantingnya AND book:26 (0.001 seconds)
(0.99970122641509)Yeh 31:5

Maka dari itu tumbuhnya lebih tinggi dari segala pohon di padang; ranting-rantingnya menjadi banyak, cabang-cabangnya menjadi panjang lantaran air yang melimpah datang.

(0.96998103773585)Yeh 31:8

Pohon-pohon aras di dalam taman Allah tidak akan dapat menyainginya, juga pohon sanobar tidak akan dapat menyamai ranting-rantingnya, dan pohon berangan tidak dapat dibandingkan dengan cabang-cabangnya. Segala pohon-pohon yang di taman Allah tiada yang dapat disamakan dengan dia mengenai keelokannya.

(0.89328443396226)Yeh 31:12

Orang-orang asing, yaitu yang paling ganas di antara bangsa-bangsa, akan menebang dia dan membiarkannya; di atas gunung-gunung dan di semua lembah cabang-cabangnya berjatuhan dan di semua alur sungai negeri itu ranting-rantingnya berpatahan dan semua bangsa di bumi pergi lari dari naungannya dan membiarkan dia.

(0.22087116981132)Yeh 31:13

Di atas batangnya yang roboh itu berhinggapan segala burung di udara dan di antara cabang-cabangnya diam segala binatang di hutan.

(0.21071944339623)Yeh 19:11

Padanya tumbuh suatu cabang yang kuat yang menjadi tongkat kerajaan; ia menjulang tinggi di antara cabang-cabangnya yang rapat, dan menjadi kentara karena tingginya dan karena rantingnya yang banyak.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=ranting-rantingnya AND book:26&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)