Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 6 dari 6 untuk mulialah AND book:53 (0.002 seconds)
(0.99961078515962)2Tes 1:9

Mereka ini akan menjalani hukuman kebinasaan selama-lamanya, dijauhkan dari hadirat Tuhan dan dari kemuliaan kekuatan-Nya,

(0.9995681622088)2Tes 1:12

sehingga nama Yesus, Tuhan kita, dimuliakan di dalam kamu dan kamu di dalam Dia, menurut kasih karunia Allah kita dan Tuhan Yesus Kristus.

(0.99903615185505)2Tes 3:1

Selanjutnya, saudara-saudara, berdoalah untuk kami, supaya firman Tuhan beroleh kemajuan dan dimuliakan, sama seperti yang telah terjadi di antara kamu,

(0.99719180327869)2Tes 2:14

Untuk itulah Ia telah memanggil kamu oleh Injil yang kami beritakan, sehingga kamu boleh memperoleh kemuliaan Yesus Kristus, Tuhan kita.

(0.98557834339948)2Tes 1:10

apabila Ia datang pada hari itu untuk dimuliakan di antara orang-orang kudus-Nya dan untuk dikagumi oleh semua orang yang percaya, sebab kesaksian yang kami bawa kepadamu telah kamu percayai.

(0.10789594477998)2Tes 2:8

pada waktu itulah si pendurhaka baru akan menyatakan dirinya, tetapi Tuhan Yesus akan membunuhnya dengan nafas mulut-Nya dan akan memusnahkannya, kalau Ia datang kembali.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=mulialah AND book:53&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)