Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 8 dari 8 untuk kumaksud AND book:51 (0.002 seconds)
(1.00067)Kol 4:8

Ia kusuruh kepadamu dengan maksud, supaya kamu tahu akan hal ihwal kami dan supaya ia menghibur hatimu.

(0.23639078651685)Kol 1:29

Itulah yang kuusahakan dan kupergumulkan dengan segala tenaga sesuai dengan kuasa-Nya, yang bekerja dengan kuat di dalam aku.

(0.23268469662921)Kol 2:22

semuanya itu hanya mengenai barang yang binasa oleh pemakaian dan hanya menurut perintah-perintah dan ajaran-ajaran manusia.

(0.23089521348315)Kol 2:11

Dalam Dia kamu telah disunat, bukan dengan sunat yang dilakukan oleh manusia, tetapi dengan sunat Kristus, yang terdiri dari penanggalan akan tubuh yang berdosa,

(0.23089521348315)Kol 2:20

Apabila kamu telah mati bersama-sama dengan Kristus dan bebas dari roh-roh dunia, mengapakah kamu menaklukkan dirimu pada rupa-rupa peraturan, seolah-olah kamu masih hidup di dunia:

(0.23089521348315)Kol 3:1

Karena itu, kalau kamu dibangkitkan bersama dengan Kristus, carilah perkara yang di atas, di mana Kristus ada, duduk di sebelah kanan Allah.

(0.23089521348315)Kol 3:10

dan telah mengenakan manusia baru yang terus-menerus diperbaharui untuk memperoleh pengetahuan yang benar menurut gambar Khaliknya;

(0.23000047191011)Kol 2:2

supaya hati mereka terhibur dan mereka bersatu dalam kasih, sehingga mereka memperoleh segala kekayaan dan keyakinan pengertian, dan mengenal rahasia Allah, yaitu Kristus,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kumaksud AND book:51&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)