Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 24 untuk kitalah AND book:25 (0.001 seconds)
(1.00)Rat 3:40

Marilah kita menyelidiki dan memeriksa hidup kita, dan berpaling kepada TUHAN.

(0.98)Rat 3:41

Marilah kita mengangkat hati dan tangan kita kepada Allah di sorga:

(0.12)Rat 4:18

Mereka mengintai langkah-langkah kami, sehingga kami tak dapat berjalan di lapangan-lapangan kami; akhir hidup kami mendekat, hari-hari kami sudah genap, ya, akhir hidup kami sudah tiba.

(0.11)Rat 4:19

Pengejar-pengejar kami lebih cepat dari pada burung rajawali di angkasa mereka memburu kami di atas gunung-gunung, menghadang kami di padang gurun.

(0.11)Rat 4:20

Orang yang diurapi TUHAN, nafas hidup kami, tertangkap dalam pelubang mereka, dia yang kami sangka: "Dalam naungannya kami akan hidup di antara bangsa-bangsa."

(0.11)Rat 4:17

Selalu mata kami merindukan pertolongan, tetapi sia-sia; dari menara penjagaan kami menanti-nantikan suatu bangsa yang tak dapat menolong.

(0.10)Rat 2:16

Terhadap engkau semua seterumu mengangakan mulutnya. Mereka bersuit-suit dan menggertakkan gigi: "Kami telah memusnahkannya!", kata mereka, "Nah, inilah harinya yang kami nanti-nantikan, kami mengalaminya, kami melihatnya!"

(0.10)Rat 3:22

Tak berkesudahan kasih setia TUHAN, tak habis-habisnya rahmat-Nya,

(0.10)Rat 3:39

Mengapa orang hidup mengeluh? Biarlah setiap orang mengeluh tentang dosanya!

(0.10)Rat 3:42

Kami telah mendurhaka dan memberontak, Engkau tidak mengampuni.

(0.10)Rat 3:31

Karena tidak untuk selama-lamanya Tuhan mengucilkan.

(0.10)Rat 3:26

Adalah baik menanti dengan diam pertolongan TUHAN.

(0.10)Rat 3:27

Adalah baik bagi seorang pria memikul kuk pada masa mudanya.

(0.10)Rat 3:29

Biarlah ia merebahkan diri dengan mukanya dalam debu, mungkin ada harapan.

(0.10)Rat 3:30

Biarlah ia memberikan pipi kepada yang menamparnya, biarlah ia kenyang dengan cercaan.

(0.10)Rat 3:33

Karena tidak dengan rela hati Ia menindas dan merisaukan anak-anak manusia.

(0.10)Rat 3:35

kalau hak orang dibelokkan di hadapan Yang Mahatinggi,

(0.10)Rat 2:3

Dalam murka yang menyala-nyala Ia mematahkan segala tanduk Israel, menarik kembali tangan kanan-Nya pada waktu si seteru mendekat, membakar Yakub laksana api yang menyala-nyala, yang menjilat ke sekeliling.

(0.10)Rat 3:28

Biarlah ia duduk sendirian dan berdiam diri kalau TUHAN membebankannya.

(0.10)Rat 3:34

Kalau dipijak-pijak dengan kaki tawanan-tawanan di dunia,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kitalah AND book:25&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)