Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 5 dari 5 untuk kerajaanku AND book:11 (0.002 seconds)
(0.991754)1Raj 1:24

Natan berkata: "Ya tuanku raja, tuanku sendirilah rupa-rupanya yang telah berkata: Adonia akan menjadi raja sesudah aku dan ia akan duduk di atas takhtaku!

(0.9442886440678)1Raj 1:17

Lalu perempuan itu berkata kepadanya: "Tuanku sendiri telah bersumpah demi TUHAN, Allahmu, kepada hambamu ini: Anakmu Salomo akan menjadi raja sesudah aku, dan ia akan duduk di atas takhtaku.

(0.9442886440678)1Raj 1:48

dan beginilah katanya: Terpujilah TUHAN, Allah Israel, yang pada hari ini telah memberi seorang duduk di atas takhtaku yang aku sendiri masih boleh saksikan."

(0.89682322033898)1Raj 1:13

Pergilah masuk menghadap raja Daud dan katakan kepadanya: Bukankah tuanku sendiri, ya rajaku, telah bersumpah kepada hambamu ini: Anakmu Salomo, akan menjadi raja sesudah aku dan dialah yang akan duduk di atas takhtaku? Mengapakah sekarang Adonia menjadi raja?

(0.87477711864407)1Raj 1:30

pada hari ini aku akan melaksanakan apa yang kujanjikan kepadamu demi TUHAN, Allah Israel, dengan sumpah ini: Anakmu Salomo akan menjadi raja sesudah aku, dan dialah yang akan duduk di atas takhtaku menggantikan aku."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kerajaanku AND book:11&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)