Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 2 dari 2 untuk hebrew:tel AND book:13 (0.001 seconds)
(1.00)1Taw 20:1

Pada pergantian tahun, pada waktu raja-raja biasanya maju berperang, maka Yoab membawa keluar bala tentaranya, lalu ia memusnahkan negeri bani Amon, kemudian ia maju dan mengepung kota Raba, sedang Daud sendiri tinggal di Yerusalem. Yoab memukul kalah Raba dan meruntuhkannya.

(0.96)1Taw 12:22

Dari hari ke hari orang datang kepada Daud untuk membantu dia sehingga mereka menjadi tentara yang besar, seperti bala tentara Allah.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:tel AND book:13&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)