Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 8 dari 8 untuk hebrew:04832 AND book:20 (0.001 seconds)
(1.0001586523737)Ams 4:22

Karena itulah yang menjadi kehidupan bagi mereka yang mendapatkannya dan kesembuhan bagi seluruh tubuh mereka.

(1.0001586523737)Ams 12:18

Ada orang yang lancang mulutnya seperti tikaman pedang, tetapi lidah orang bijak mendatangkan kesembuhan.

(1.0001586523737)Ams 13:17

Utusan orang fasik menjerumuskan orang ke dalam celaka, tetapi duta yang setia mendatangkan kesembuhan.

(1.0001586523737)Ams 14:30

Hati yang tenang menyegarkan tubuh, tetapi iri hati membusukkan tulang.

(1.0001586523737)Ams 15:4

Lidah lembut adalah pohon kehidupan, tetapi lidah curang melukai hati.

(1.0001586523737)Ams 16:24

Perkataan yang menyenangkan adalah seperti sarang madu, manis bagi hati dan obat bagi tulang-tulang.

(1.0001586523737)Ams 29:1

Siapa bersitegang leher, walaupun telah mendapat teguran, akan sekonyong-konyong diremukkan tanpa dapat dipulihkan lagi.

(0.93731960183767)Ams 6:15

Itulah sebabnya ia ditimpa kebinasaan dengan tiba-tiba, sesaat saja ia diremukkan tanpa dapat dipulihkan lagi.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:04832 AND book:20&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)