Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 5 dari 5 untuk hebrew:03966 AND book:38 (0.002 seconds)
(0.99946973833902)Za 9:2

juga Hamat yang berbatas kepadanya, pula Tirus dan Sidon, sekalipun mereka sangat bijaksana.

(0.97518134243458)Za 9:5

Askelon akan melihatnya, lalu takut; juga Gaza, lalu gemetar sangat; Ekronpun, sebab harapannya sudah kandas. Dari Gaza raja akan binasa dan Askelon tidak akan didiami lagi.

(0.97518134243458)Za 14:14

Juga Yehuda akan berperang melawan Yerusalem itu; dan dikumpulkanlah harta benda segala bangsa di sekeliling, yaitu emas, perak dan pakaian dalam jumlah yang sangat besar.

(0.95089294653015)Za 9:9

Bersorak-soraklah dengan nyaring, hai puteri Sion, bersorak-sorailah, hai puteri Yerusalem! Lihat, rajamu datang kepadamu; ia adil dan jaya. Ia lemah lembut dan mengendarai seekor keledai, seekor keledai beban yang muda.

(0.95089294653015)Za 14:4

Pada waktu itu kaki-Nya akan berjejak di bukit Zaitun yang terletak di depan Yerusalem di sebelah timur. Bukit Zaitun itu akan terbelah dua dari timur ke barat, sehingga terjadi suatu lembah yang sangat besar; setengah dari bukit itu akan bergeser ke utara dan setengah lagi ke selatan.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:03966 AND book:38&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)