Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 93 untuk akan mereka lakukan AND book:20 (0.001 seconds)
(1.00)Ams 24:29

Janganlah berkata: "Sebagaimana ia memperlakukan aku, demikian kuperlakukan dia. Aku membalas orang menurut perbuatannya."

(0.96)Ams 22:25

supaya engkau jangan menjadi biasa dengan tingkah lakunya dan memasang jerat bagi dirimu sendiri.

(0.95)Ams 28:18

Siapa berlaku tidak bercela akan diselamatkan, tetapi siapa berliku-liku jalannya akan jatuh ke dalam lobang.

(0.95)Ams 28:26

Siapa percaya kepada hatinya sendiri adalah orang bebal, tetapi siapa berlaku dengan bijak akan selamat.

(0.93)Ams 8:13

Takut akan TUHAN ialah membenci kejahatan; aku benci kepada kesombongan, kecongkakan, tingkah laku yang jahat, dan mulut penuh tipu muslihat.

(0.84)Ams 21:3

Melakukan kebenaran dan keadilan lebih dikenan TUHAN dari pada korban.

(0.81)Ams 14:17

Siapa lekas naik darah, berlaku bodoh, tetapi orang yang bijaksana, bersabar.

(0.70)Ams 20:11

Anak-anakpun sudah dapat dikenal dari pada perbuatannya, apakah bersih dan jujur kelakuannya.

(0.70)Ams 28:6

Lebih baik orang miskin yang bersih kelakuannya dari pada orang yang berliku-liku jalannya, sekalipun ia kaya.

(0.55)Ams 21:7

Orang fasik diseret oleh penganiayaan mereka, karena mereka menolak melakukan keadilan.

(0.48)Ams 3:6

Akuilah Dia dalam segala lakumu, maka Ia akan meluruskan jalanmu.

(0.48)Ams 13:5

Orang benar benci kepada dusta, tetapi orang fasik memalukan dan memburukkan diri.

(0.47)Ams 1:15

Hai anakku, janganlah engkau hidup menurut tingkah laku mereka, tahanlah kakimu dari pada jalan mereka,

(0.47)Ams 13:2

Dari buah mulutnya seseorang akan makan yang baik, tetapi nafsu seorang pengkhianat ialah melakukan kelaliman.

(0.47)Ams 2:14

yang bersukacita melakukan kejahatan, bersorak-sorak karena tipu muslihat yang jahat,

(0.47)Ams 10:9

Siapa bersih kelakuannya, aman jalannya, tetapi siapa berliku-liku jalannya, akan diketahui.

(0.46)Ams 31:29

Banyak wanita telah berbuat baik, tetapi kau melebihi mereka semua.

(0.46)Ams 24:8

Siapa selalu merencanakan kejahatan akan disebut penipu.

(0.45)Ams 3:31

Janganlah iri hati kepada orang yang melakukan kelaliman, dan janganlah memilih satupun dari jalannya,

(0.40)Ams 2:15

yang berliku-liku jalannya dan yang sesat perilakunya;


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=akan mereka lakukan AND book:20&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)