Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 12 dari 12 untuk Peraturan-Mu (0.002 seconds)
(1.0009226923077)Mzm 93:5

Peraturan-Mu sangat teguh; bait-Mu layak kudus, ya TUHAN, untuk sepanjang masa.

(0.74129198717949)Dan 9:5

Kami telah berbuat dosa dan salah, kami telah berlaku fasik dan telah memberontak, kami telah menyimpang dari perintah dan peraturan-Mu,

(0.15040097435897)Mzm 119:22

Gulingkanlah dari atasku cela dan penghinaan, sebab aku memegang peringatan-peringatan-Mu.

(0.15040097435897)Mzm 119:36

Condongkanlah hatiku kepada peringatan-peringatan-Mu, dan jangan kepada laba.

(0.15040097435897)Mzm 119:46

Aku hendak berbicara tentang peringatan-peringatan-Mu di hadapan raja-raja, dan aku tidak akan mendapat malu.

(0.13160085897436)Mzm 119:59

Aku memikirkan jalan-jalan hidupku, dan melangkahkan kakiku menuju peringatan-peringatan-Mu.

(0.13160085897436)Mzm 119:134

Bebaskanlah aku dari pada pemerasan manusia, supaya aku berpegang pada titah-titah-Mu.

(0.13160085897436)Mzm 119:144

Peringatan-peringatan-Mu adil untuk selama-lamanya, buatlah aku mengerti, supaya aku hidup.

(0.13160085897436)Mzm 119:146

Aku berseru kepada-Mu; selamatkanlah aku! Aku hendak berpegang pada peringatan-peringatan-Mu.

(0.13160085897436)Mzm 119:157

Pengejar dan lawanku banyak, tetapi aku tidak menyimpang dari peringatan-peringatan-Mu.

(0.13160085897436)Mzm 119:173

Biarlah tangan-Mu menjadi penolongku, sebab aku memilih titah-titah-Mu.

(0.075200487179487)Neh 9:26

Tetapi mereka mendurhaka dan memberontak terhadap-Mu. Mereka membelakangi hukum-Mu dan membunuh nabi-nabi-Mu yang memperingatkan mereka dengan maksud membuat mereka berbalik kepada-Mu. Mereka berbuat nista yang besar.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=Peraturan-Mu&page=1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)