TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 6:8

Konteks
6:8 Terimalah penghajaran, hai Yerusalem, supaya Aku jangan menarik diri i  dari padamu, supaya Aku jangan membuat engkau sunyi sepi, menjadi negeri yang tidak berpenduduk!"

Yeremia 9:11

Konteks
9:11 Aku akan membuat Yerusalem menjadi timbunan i  puing, tempat persembunyian serigala-serigala; j  Aku akan membuat kota-kota Yehuda k  menjadi sunyi sepi, tidak berpenduduk l  lagi."

Yeremia 10:22

Konteks
10:22 Terdengarlah suatu berita, bunyinya: Kegemparan besar akan datang dari tanah sebelah utara, q  untuk membuat kota-kota Yehuda menjadi sunyi sepi, r  menjadi tempat persembunyian serigala-serigala. s 

Yeremia 10:25

Konteks
10:25 Tumpahkanlah kepanasan amarah-Mu ke atas bangsa-bangsa 1  x  yang tidak mengenal Engkau, ke atas kaum-kaum keluarga yang tidak menyerukan nama-Mu; y  sebab mereka telah memakan z  Yakub dan menghabisinya, dan membuat tempat kediamannya a  menjadi puing.

Yeremia 19:8

Konteks
19:8 Aku akan membuat kota ini menjadi kengerian dan menjadi sasaran suitan. i  Setiap orang yang melewatinya akan merasa ngeri j  dan bersuit karena segala pukulan k  yang dideritanya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[10:25]  1 Full Life : TUMPAHKANLAH KEPANASAN AMARAH-MU KE ATAS BANGSA-BANGSA.

Nas : Yer 10:25

Yeremia berdoa agar para penyerbu yang demikian kejam menjarah Israel akan mengalami tumpahnya seluruh murka Allah yang sungguh patut mereka terima (bd. Mazm 79:6-7).



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA