TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 9:5

Konteks
9:5 (9-6) Engkau telah menghardik bangsa-bangsa, p  telah membinasakan orang-orang fasik 1 ; nama q  mereka telah Kauhapuskan untuk seterusnya dan selama-lamanya;

Mazmur 9:15

Konteks
9:15 (9-16) Bangsa-bangsa terbenam dalam pelubang yang dibuatnya, p  kakinya tertangkap dalam jaring yang dipasangnya q  sendiri.

Mazmur 18:43-45

Konteks
18:43 (18-44) Engkau meluputkan aku dari perbantahan rakyat; Engkau mengangkat aku menjadi kepala atas bangsa-bangsa; a  bangsa yang tidak kukenal b  menjadi hambaku; 18:44 (18-45) baru saja telinga mereka mendengar, mereka taat kepadaku; orang-orang asing c  tunduk menjilat aku. 18:45 (18-46) Orang-orang asing pucat layu d  dan keluar dari kota kubunya e  dengan gemetar. f 

Mazmur 44:2-3

Konteks
44:2 (44-3) Engkau sendiri, dengan tangan-Mu, telah menghalau n  bangsa-bangsa, tetapi mereka ini Kaubiarkan bertumbuh; o  suku-suku bangsa telah Kaucelakakan, p  tetapi mereka ini Kaubiarkan berkembang. q  44:3 (44-4) Sebab bukan dengan pedang r  mereka menduduki negeri, bukan lengan mereka yang memberikan mereka kemenangan, melainkan tangan kanan-Mu s  dan lengan-Mu t  dan cahaya u  wajah-Mu, sebab Engkau berkenan v  kepada mereka.

Mazmur 78:55

Konteks
78:55 dihalau-Nya bangsa-bangsa q  dari depan mereka, dibagi-bagikan-Nya kepada mereka tanah pusaka r  dengan tali pengukur, dan disuruh-Nya suku-suku Israel mendiami kemah-kemah mereka itu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:5]  1 Full Life : MEMBINASAKAN ORANG-ORANG FASIK.

Nas : Mazm 9:6

Daud berbicara seakan-akan peristiwa yang tercatat di sini telah terjadi -- suatu gaya penulisan nubuat dalam mazmur. Ia begitu yakin bahwa semua peristiwa ini akan terjadi sehingga ia berbicara seakan-akan semua itu sudah digenapi (lih. ayat Mazm 9:16-17).



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA