TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 37:10

Konteks
37:10 Setelah hal ini diceritakannya kepada ayah dan saudara-saudaranya, v  maka ia ditegor w  oleh ayahnya: "Mimpi apa mimpimu itu? Masakan aku dan ibumu serta saudara-saudaramu sujud menyembah kepadamu x  sampai ke tanah?"

Kejadian 43:28

Konteks
43:28 Jawab mereka: "Hambamu, ayah kami, z  ada selamat; ia masih hidup." Sesudah itu berlututlah a  mereka dan sujud. b 

Kejadian 44:14

Konteks
44:14 Ketika Yehuda q  dan saudara-saudaranya sampai ke dalam rumah Yusuf, Yusuf masih ada di situ, r  sujudlah mereka sampai ke tanah di depannya. s 

Kejadian 44:19

Konteks
44:19 Tuanku telah bertanya kepada hamba-hambanya h  ini: Masih adakah ayah atau saudara i  kamu?

Kejadian 45:9

Konteks
45:9 Segeralah e  kamu kembali kepada bapa dan katakanlah kepadanya: Beginilah kata Yusuf, anakmu: Allah telah menempatkan aku sebagai tuan atas seluruh Mesir; datanglah mendapatkan aku, janganlah tunggu-tunggu. f 

Kejadian 46:29

Konteks
46:29 Lalu Yusuf memasang keretanya n  dan pergi ke Gosyen, mendapatkan Israel, o  ayahnya. Ketika ia bertemu dengan dia, dipeluknyalah leher ayahnya dan lama p  menangis q  pada bahunya.

Kejadian 47:12

Konteks
47:12 Dan Yusuf memelihara ayahnya, saudara-saudaranya dan seisi rumah ayahnya dengan makanan, menurut jumlah anak-anak a  mereka.

Kejadian 50:15-21

Konteks
Yusuf menghiburkan hati saudara-saudaranya
50:15 Ketika saudara-saudara Yusuf melihat, bahwa ayah mereka telah mati, berkatalah mereka: "Boleh jadi Yusuf akan mendendam p  kita dan membalaskan sepenuhnya kepada kita segala kejahatan yang telah kita lakukan kepadanya. q " 50:16 Sebab itu mereka menyuruh menyampaikan pesan ini kepada Yusuf: "Sebelum ayahmu mati, ia telah berpesan: r  50:17 Beginilah harus kamu katakan kepada Yusuf: Ampunilah kiranya kesalahan saudara-saudaramu dan dosa s  mereka, sebab mereka telah berbuat jahat t  kepadamu. Maka sekarang, ampunilah kiranya kesalahan yang dibuat hamba-hamba Allah ayahmu. u " Lalu menangislah v  Yusuf, ketika orang berkata demikian kepadanya. 50:18 Juga saudara-saudaranya datang sendiri dan sujud di depannya w  serta berkata: "Kami datang untuk menjadi budakmu. x " 50:19 Tetapi Yusuf berkata kepada mereka: "Janganlah takut, sebab aku inikah pengganti Allah? y  50:20 Memang kamu telah mereka-rekakan yang jahat terhadap aku, z  tetapi Allah telah mereka-rekakannya a  untuk kebaikan 1 , b  dengan maksud melakukan seperti yang terjadi sekarang ini, yakni memelihara hidup c  suatu bangsa yang besar. 50:21 Jadi janganlah takut, aku akan menanggung makanmu dan makan anak-anakmu d  juga." Demikianlah ia menghiburkan mereka dan menenangkan e  hati mereka dengan perkataannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[50:20]  1 Full Life : ALLAH TELAH MEREKA-REKAKANNYA UNTUK KEBAIKAN.

Nas : Kej 50:20

Lihat art. PEMELIHARAAN ALLAH.



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA