TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 25:17

Konteks
25:17 Janganlah kamu merugikan satu sama lain, r  tetapi engkau harus takut akan Allahmu, s  sebab Akulah TUHAN, Allahmu. t 

Imamat 25:35-36

Konteks
Perlakuan terhadap orang miskin
25:35 "Apabila saudaramu jatuh miskin, p  sehingga tidak sanggup bertahan di antaramu, maka engkau harus menyokong q  dia sebagai orang asing dan pendatang, supaya ia dapat hidup di antaramu. 25:36 Janganlah engkau mengambil bunga 1  r  uang atau riba dari padanya, melainkan engkau harus takut akan Allahmu, s  supaya saudaramu dapat hidup di antaramu.

Imamat 25:42-43

Konteks
25:42 Karena mereka itu hamba-hamba-Ku yang Kubawa keluar dari tanah Mesir, a  janganlah mereka itu dijual, secara orang menjual budak. 25:43 Janganlah engkau memerintah dia dengan kejam, b  melainkan engkau harus takut akan Allahmu. c 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:36]  1 Full Life : JANGANLAH ENGKAU MENGAMBIL BUNGA.

Nas : Im 25:36

Lihat cat. --> Kel 22:25.

[atau ref. Kel 22:25]



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA